BeritaHits.id - Viral video pria pemotor santai terobos jalan dan melindas makanan jemaah tahlilan tengah menjadi sorotan.
Momen itu diunggah dan dibagikan oleh akun @merekamjakarta di jejaring media sosial Instagram.
Rekaman CCTV tersebut memperlihatkan para jemaah tahlilan duduk rapi berjejer di jalan membentuk dua baris yang saling berhadapan.
Di antara jemaah yang duduk berhadapan tersebut diberikan ruang untuk hidangan makanan tahlilan.
Para jemaah saat itu tengah duduk santai dan hendak menikmati sajian makanan tersebut.
Lalu tiba-tiba, sejumlah jemaah berdiri dan menghadap ke arah yang sama.
Tahu-tahu seorang pengendara sepeda motor nekat menerobos jalan yang digunakan sebagai tahlilan.
Pemorot tersebut pun terlihat santai saat melindas makanan tahlilan yang hendak disantap.
Para jemaah sontak syok terkejut dengan aksi pengendara yang dianggap tak punya adab tersebut.
Baca Juga: Aksi Pemotor Ugal-Ugalan Hingga Robohkan Traffic Cone Tuai Kecaman
Menurut keterangan, kejadian tersebut berlokasi di Jakarta pada Rabu 13 Juli 2022.
"Seorang pengendara motor dengan santai menerobos tahlilan jamaah di sebuah tempat di Jalan Terogong 3, Cilandak Barat, Cilandak, Jakarta Selatan pada Rabu (13/7/2022)," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Jumat (15/07/2022).
Jemaah tampak kaget dan melongo tak bisa berkata-kata si pemotor lewat di hadapan mereka.
Mereka pun berdiri seketika, sejumlah jemaah pun tampak mulai berlarian mengejar si pemotor.
Hingga saat ini, belum diketahui motif si pemotor melakukan tindakan tersebut.
Unggahan itu pun langsung ramai dibanjiri beragam tanggapan dari warganet di kolom komentar.
Tag
Berita Terkait
-
Aksi Pemotor Ugal-Ugalan Hingga Robohkan Traffic Cone Tuai Kecaman
-
Viral Pemotor Bawa Pembonceng yang Bikin Rusuh di Jalan: Traffic Cone Diobrak-abrik Tanpa Sebab, Tak Pakai Helm Pula
-
Tragis! Detik-detik Kakek 82 Tahun Terpental Ditabrak Pemotor di Purbalingga
-
Pemotor Todongkan Pisau Ke Polisi Di Cakung Resmi Jadi Tersangka Dan Ditahan
-
Pemotor Nyaris Kena Tipu Muslihat Lihat Toyota Veloz Melintas di Jalan, Ternyata Ini Wujud Sebenarnya
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!