Maka dari itu, jangan biasakan menumpuk steker dan kabel listrik dalam jumlah besar. Urai kabel-kabel tersebut dan berikan ruang yang cukup di antara steker dan kabel, demi keamanan dan keselamatan Anda dan keluarga.
Serahkan Pemasangan dan Perbaikan Kepada Profesional
Saat memasang sekring, sirkuit pemutus, unit pemanas air, jaringan TV kabel, internet, atau perbaikan alat-alat elektronik seperti televisi atau kulkas, biasanya ada keinginan untuk bisa menghemat biaya.
Untuk urusan pemasangan dan perbaikan alat listrik, jangan berkompromi dan tergiur dengan biaya murah dari teknisi yang ternyata tidak ahli. Serahkan kepada profesional yang sudah ahli.
Baca Juga: Buruh Dari 15 Ribu Pabrik Ancam Berhenti Bekerja Kalau MK Tolak Gugatan UU PPP
Bila ada kesalahan saat memasang atau memperbaiki peralatan listrik yang sensitif, bisa terjadi hubungan arus pendek yang menyebabkan korsleting dan percikan api. Belum lagi risiko tersengat listrik untuk orang yang melakukan pemasangan dan perbaikan.
Jauhi Peralatan Listrik dari Air
Sudah menjadi pengetahuan yang cukup umum bahwa air dan listrik bukanlah dua unsur yang bisa dipertemukan. Air merupakan konduktor listrik yang mempunyai kemampuan membawa arus listrik secara liar.
Cipratan air dalam jumlah sedikit saja sudah bisa mengganggu sistem kelistrikan dan menciptakan hubungan arus pendek yang berakibat korsleting. Oleh karenanya, selalu jauhi stop kontak, steker, kabel, dan peralatan listrik dari air untuk menghindari kejadian yang tidak diinginkan.
Awasi Kabel Terkelupas
Baca Juga: Pabrik Paralon di Tangerang Hangus Terbakar
Kabel-kabel, terutama dalam posisi yang tidak secara langsung terlihat sehari-hari kadang luput dari pengawasan Anda dan penghuni rumah lainnya. Bila kondisinya saling menumpuk dan bergesekan satu sama lain, bukan tidak mungkin kabel akan terkelupas sampai terlihat seratnya.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Deretan Film Erika Carlina, Terbaru Pabrik Gula yang Berhasil Go Internasional
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
13 Rekomendasi Lip Serum untuk Bibir Hitam, Bikin Cerah Merona Kembalikan Percaya Diri
-
Publik Lebih Percaya Pemadam Kebakaran, Pramono Anung: Suami Istri Berantem? Damkar
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak