BeritaHits.id - Beredar rekaman video yang memperlihatkan sejumlah petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) berlarian mendekati sebuah cafe. Mereka mendapati perempuan dan pria dewasa yang diduga sedang asyik melakukan hubungan suami istri.
Kabar tersebut viral di jagat media sosial salah satunya dibagikan kembali lewat akun Instagram dengan nama @bogordailynews.
Berdasarkan informasi yang didapat, penangkapan sepasang suami istri diduga tidak sah tersebut bermula saat petugas melakukan penertiban penyakit masyarakat.
Hasil dari penertiban petugas mendapati kabar perempuan dan pria dewasa sedang 'indehoi' di cafe yang berada di sepanjang Jalan Veteran di Desa Helvetia dan Desa Manunggal, Kecamatan Labuhan Deli, Kabupaten Deli Serdang belum lama ini.
Tak ingin beruannya lepas, petugas Satpol PP kemudian mendatangi lokasi kejadian. Dan benar saja keduanya dalam keadaan telanjang.
"Pakai dulu bajunya pak," bunyi suara pria di balik rekaman video dikutip Beritahits.id pada Kamis, (21/7/2022).
Petugas Satpol PP menemukan secara langsung pasangan tanpa busana 'indehoi' di bilik lesehan yang diperkirakan berukuran 1,5 x 1,5 meter tersebut.
Unggahan video ini mendapat beragam komentar dari warganet di sosial media. Mereka meminta sepasang kekasih tersebut agar segera bertobat.
"Tobat saja deh. Kasihan, engga sanggup bayar OYO ya pak," kata neter meninggalkan komentar pada unggahan.
Baca Juga: Viral! Bocah Lelaki Ini Kabur dengan Kondisi Dirantai Usai Disiksa Orangtua
"Videoin sampai selesai dulu mereka mainnya mestinya. Setelah mereka puas baru gerebek," ucap warganet.
"Iman kuat tapi Imin gak kuat kalah sama nafsu syaitan," cuit publik.
"Yang beginian mah paling supir truk min. Kalau mau apartemen sekalian simpanannya para koruptor biar jos sekalian," ungkap netizen.
Berita Terkait
-
Profil Walkot Dedy Yon: Pewaris Tahta Dedy Jaya Group, 2 Kali Cerai, Nikah Lagi Disaksikan Jokowi
-
Apa Pekerjaan Tarman? Disebut Kabur usai Geger Mahar Rp3 Miliar, Kini Ngaku Lagi Bulan Madu
-
Mengenang Kejayaan Grand Mall Bekasi, Dulu Primadona Kini Sepi Bak Rumah Hantu
-
4 Fakta Tutupnya Grand Mall Bekasi, Kalah Saing hingga Tinggalkan Kenangan Manis
-
Modal Rp 20 Ribu, Pria Ini Bikin Geger Pasar Malam Usai Sabet Dua Sepeda Listrik Sekaligus
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- 7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
- 8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
- 15 Kode Redeem FC Mobile Aktif 10 Oktober 2025: Segera Dapatkan Golden Goals & Asian Qualifier!
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!