BeritaHits.id - Salah seorang warganet membagikan kisah pilu yang menimpa sahabatnya sendiri ke media sosial. Pasalnya, perempuan yang masih berstatus pelajar tersebut tidak sadar kalau dirinya sedang hamil usia kandungan 3 bulan.
Ironisnya, remaja yang masih duduk di bangku sekolah ini, juga tidak tahu siapa ayah dari bayi yang dikandungnya tersebut. Kisah tersebut dibagikan lewat akun Twitter dengan nama @Askrlfess.
"Ya Allah sedih banget, Tapi dia bilang enggak tahu siapa bapaknya," cuit keterangan warganet dikutip Beritahits.id pada Kamis, (28/7/2022).
Awalnya warganet yang tak disebutkan namanya menaruh curiga kepada sahabatnya sendiri. Bukan dari perubahan bentuk perut yang membuncit tapi nafsu makan pelajar perempuan yang mendadak meningkat tidak seperti biasanya.
Ketika itu dia bersama 5 sahabatnya termasuk pelajar yang hamil bertemu untuk membeli makanan seblak.
"Habis makan seblak, dia pengen makan rujak asinan, pesan bakso lava, siomay bahkan pesan seblak lagi buat dimakan di rumah," ucapnya.
Warganet dan teman-teman lainnya sempat menggunjing pelajar perempuan tersebut karena perilakunya sama seperti halnya wanita yang sedang hamil.
"Kok lu kayak ngidam sih? kakak gue lagi hamil 4 bulan juga bawaanya pengen makan yang kayak gitu," ujarnya.
Keesokan harinya tepatnya selepas pulang sekolah, mereka membeli makan dan ayam geprek dan asinan kedondong. Sesaat kemudian, pelajar yang tak diketahui identitasnya tiba-tiba memuntahkan makanan yang telah di makan tadi.
Baca Juga: Ria Ricis Langsung Aktif Gerak Usai Melahirkan, Netizen Ngilu Lihatnya
"Auto heboh kan. Kebetulan di sekitar lokasi ada puskesmas. Begitu dicek, ternyata dia sudah hamil 3 bulan," tutur warganet sambil meninggalkan emoticon sedih.
Sayangnya hingga berita ini ditulis belum diketahui di mana dan kapan peristiwa tersebut terjadi dan bagaimana nasib pelajar yang sedang hamil 3 bulan.
Selain dari Test Pack, Berikut Tanda Kehamilan Awal yang Dipicu oleh Peningkatan Hormon
berapa perlakukannya yang terlihat mencolok.
Banyak orang menduga telat menstruasi adalah tanda pertama dari kehamilan. Padahal, berminggu-minggu saat kehamilan pertama, tubuh akan menunjukkan gejala lainnya.
Pada Minggu-minggu pertama kehamilan (dimulai pada minggu siklus menstruasi terakhir, sebelum ovulasi dan sebelum pembuahan) tubuh mulai memproduksi banyak hormon yang dapat mempengaruhi secara fisik dan mental.
Selain meningkatkan produksi progesteron dan estrogen secara teratur, tubuh juga mulai memproduksi hormon baru, termasuk hormon laktogen plasenta (hPL) dan human chorionic gonadotropin (hCG).
Berita Terkait
-
Laptop Pelajar Januari 2026: Mulai 2 Jutaan, Mana yang Paling Worth It?
-
BNI Pertegas Dukungan Sekolah Rakyat untuk Perluas Pemerataan Pendidikan Nasional
-
Kementerian PU Bangun Sekolah Rakyat Tahap II di 104 Lokasi
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!