BeritaHits.id - Aksi pak ogah atau polisi cepek satu ini mencuri perhatian pengendara saat mengatur lalu lintas di jalur putar balik.
Seseorang dibalik rekaman video mengaku, dirinya dibuat takjub dengan gaya pria yang tidak diketahui namanya tersebut, kala membantu para pengendara di jalan.
Pak ogah yang mengenakan kaos hitam putih tersebut selalu tersenyum. Selain itu, dia juga bertingkah santun kepada pengemudi-pengemudi yang berusaha merebut antrian.
Momen ini dibagikan lewat akun Instagram dengan nama pengguna @infobdgbaratcimahi.
Berdasarkan video, pria itu terlihat begitu cekatan saat mengatur lalu lintas di jalur putar balik.
Ketika meminta pengendara lain untuk menunggu giliran, pak ogah ini sampai membungkukkan tubuhnya sembari meletakkan kedua tangannya di atas kepalanya seperti yang terlihat pada video.
Raut wajah pak ogah begitu sumringah tiap kali dia menerima uang dari pengendara.
"Lihat gaya dia ngatir lalin dengan sopan dan dia tersenyum bahagia," tulis narasi pada video dikutip Beritahits.id pada Jumat, (26/8/20220.
Sayangnya, hingga berita ini ditulis, belum ada informasi mengenai lokasi di mana jalur putar balik pak ogah tersebut. Unggahan akun Instagram dengan nama @infobdgbaratcimahi dihiasi ragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Penting! 5 Alasan Mengajarkan Sopan Santun kepada Anak
"Masya Allah mudah-mudahan diberi rezeki yang banyak bang parkir nya," kata neter meninggalkan komentar pada unggahan.
Berita Terkait
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
-
Sentilan Luhut dan Demokrasi Sopan Santun: Ketika Kritik Dianggap Ancaman
-
Pohon Tumbang Timpa Pengendara di Depan Kodam Makassar, 2 Korban Terluka
-
Video Polisi Berhentikan Pengendara di Tol Viral, Polda Metro Jaya Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Trek SIM C Bikin Mantan Kapolda Jabar Kewalahan! Pantas Saja Banyak yang Gagal
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak