BeritaHits.id - Seorang netizen ungkap kelakuan tetangganya yang bikin jengkel. Pasalnya, tetangganya ini banyak melakukan berbagai hal yang begitu mengganggu keluarganya.
Dari mulai membuka usaha las-lasan di rumahnya yang berada di gang sempit, menjemur pakaian di lahan depan rumahnya, mabuk-mabukan, dan bahkan suka menyetel musik dengan volume keras.
Curhatan ini dikirimkan melalui akun Twitter @SeputarTetangga pada Senin (12/09/22).
"Punya uang kok nggak beli workshop," ujar pengirim cuitan.
Baca Juga: Hacker Bjorka Bocorkan Data Anies Baswedan, Jawab Tudingan Buzzer Denny Siregar?
Di awal cuitannya, netizen ini menyatakan bahwa dirinya begitu dongkol karena ulah tetangganya.
Tetangganya ini membuka usaha las-lasan di rumahnya. Suara gerinda besinya pun berbunyi dari pagi hingga sore hari, bahkan kerap sampai malam hari.
"Lama-lama keterusan dan jadi buka menetap. Mana gang sempit dan nggak luas. Tiap hari harus dengar suara gerinda besinya. Dari jam 8 pagi sampai jam 6 sore. Bahkan biasa sampai jam 8 malam," ujarnya.
Karena suara gerinda besi di las-lasan, netizen ini mengungkapkan bahwa dirinya sangat terganggu. Ia bahkan sampai tidak bisa beristirahat.
Bukan hanya soal suara gerinda dari las-lasan yang dibuka tetangganya. Netizen ini juga mengungkap tingkah menyebalkan tetangganya ini.
Baca Juga: Akun Twitter dan Channel Telegram Ditutup Pemerintah, Hacker Bjorka Mengakuinya
Tetangganya sering menjemur pakaian di halaman rumahnya.
Berita Terkait
-
Ingin Menikmati Video Musik Secara Offline, Begini Cara Mengunduh Lagu dari YouTube
-
Visual Taeyeon di Konser The Tense Mencuri Perhatian: Auranya Luar Biasa!
-
NJZ Siap Menggebrak Panggung ComplexCon Hong Kong 2025, Berikut Harga dan Cara Beli Tiketnya!
-
Kisruh Royalti Musisi: Gugatan ke MK dan Pengakuan Mengejutkan Jimi Multhazam!
-
David Bayu Rasakan Langsung Dampak Direct License! Apakah Ini Masa Depan Royalti Musik?
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak