Assistant Chief Technical Service Original Equipment Sales Department PT Bridgestone Tire Indonesia, Ahmad Nuril menjelaskan, salah satu fungsi penting ban adalah fungsi pengereman. Fungsi ini, agar dapat berjalan dengan semestinya, membutuhkan traksi atau 'cengkraman' dari tapak ban.
Tapak ban yang sudah rendah atau aus akan mengurangi traksi, apalagi jika tapak ban telah 'gundul'.
"Kalau ban gundul atau aus, sebagian fungsi pengereman akan berkurang. Dari yang awalnya, misalnya butuh 10 meter (untuk berhenti) bisa menjadi 15 meter. Kalau telat mengerem bisa terjadi hal yang tidak diharapkan," kata Ahmad, belum lama ini di Jakarta.
Karena itu, Ahmad menegaskan, pengemudi wajib memeriksa kondisi ban, salah satu yang mesti dicek adalah kedalaman tapak ban. Apalagi jarak tempuh yang mencapai ratusan hingga ribuan kilometer akan benar-benar membutuhkan ban berkondisi prima.
Pada ban sendiri terdapat indikator keausan yang bernama Tire Wear Indicator (TWI) yang berbentuk segitiga.
"Di samping ban (side wall), di dekat telapak, ada tanda segitiga yang menunjukkan batas tapak ban yang direkomendasikan. Kalau ujung segitiga sudah mulai tersentuh, itu 'alarm' ban sudah harus diganti. Apalagi jika tandanya telah 'termakan'," papar Ahmad.
Lebih baik Anda mengorbankan ratusan ribu rupiah dibanding mengorbankan keselamatan diri sendiri dan keluarga, bukan?
Berita Terkait
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Viral Pemotor Merokok Pukul Penegur di Palmerah, Pelaku Catut Nama Polisi
-
Viral Es Gabus Johar Baru Dikira Pakai Busa Kasur, Polisi Akui Salah Simpulkan dan Minta Maaf
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!