BeritaHits.id - Beredar di media sosial video yang merekam momen seorang pria paruh baya yang sedang membawa rumput tiba-tiba naik ke panggung hajatan.
Pria paruh baya tersebut bahkan sempat membuat kaget biduan yang sedang bernyanyi di atas panggung.
Momen tersebut diduga direkam oleh salah seorang tamu undangan. Videonya lantas diunggah oleh akun Instagram @terangmedia pada Rabu (14/09/22).
"Si mbah bikin kaget biduan," tulis akun pengunggah video.
Baca Juga: Bayar Tukang Rp 400 ribu Sehari Hanya Diminta Lakukan Ini, Warganet: Sesuai Kok
Dalam video berdurasi 14 detik tersebut, tampak seorang wanita bergaun merah sedang menyanyikan satu lagu di atas panggung.
Tiba-tiba saja muncul seorang pria paruh baya yang awalnya berdiri di belakang panggung.
Pria tersebut tampak sedang menggendong rumput ataupun damen. Ia juga terlihat membawa sebuah tongkat.
Setelah beberapa waktu melihat keadaan, pria paruh baya yang sedang menggendong rumput tersebut lantas berjalan menerobos panggung tersebut.
Sontak saja, biduan dangdut tersebut terkaget-kaget dengan sosok kakek-kakek tersebut.
Baca Juga: Pemuda Nekat Mandi Lumpur Sambil Live TikTok, Ngenes Sepi yang Nonton
Melalui video ini, dapat dilihat bahwa pria paruh baya tersebut berjalan dengan santai saat naik dan turun dari atas panggung.
Berita Terkait
-
Berapa Tarif Konten Eksklusif Instagram Dilan Janiyar? Dituduh Jual Kesedihan oleh Netizen
-
Siap-siap! Remaja Indonesia Tak Lagi Bisa Live Instagram, Harus Izin Orang Tua
-
Jejak Digital Diduga Saksi Bisu Pertemuan Lisa Mariana dan RK di Kamar Hotel
-
Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
-
Lisa Mariana Sesumbar Mau Operasi Mahal, Ekspresi Dokter Mewakili: Uang dari Mana?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak