BeritaHits.id - Kurir ekspedisi sering kali mendapatkan berbagai macam halangan ketika sedang mengirimkan paket ke rumah-rumah pelanggannya.
Para kurir tersebut pasti pernah mengalami beragam pengalaman yang kadang bikin ngelus dada.
Seperti yang dialami oleh kurir ini. Karena penghuni rumah tak kunjung keluar menerima paket, kurir ini nekat mematikan meteran listrik di rumah tersebut.
Momen tersebut diabadikan langsung oleh si kurir. Video yang merekam momen tersebut lantas diunggah oleh akun Instagram @memomedsos pada Rabu (14/09/22).
Baca Juga: 7 Daftar Peluang Bisnis Tahun 2022 yang Wajib Kamu Coba
"Kurir ini matikan listrik pemilik rumah karena tak didengar saat antar paket," tulis akun pengunggah video.
Dalam video yang beredar, terlihat sebuah paket yang hendak si kurir berikan kepada penghuni rumah yang ia datangi.
Kurir tersebut lantas berteriak-teriak memanggil penghuni rumah.
"Paket..." teriak si kurir.
Karena penghuni rumah tak kunjung keluar meskipun terdengar suara musik yang hidup dari dalam rumah, akhirnya si kurir nekat mematikan listrik rumah tersebut.
Baca Juga: Cara Menghapus Akun IG Permanen di HP, Mudah dan Cepat!
Dengan santainya, kurir ini mematikan meteran listrik yang berada di depan rumah. Sontak saja hal tersebut membuat musik yang diputar melalui speaker tersebut berhenti.
Video unggahan ini pun banyak mendapat beragam komentar dari netizen. Netizen memuji aksi dari kurir tersebut.
"Pernah saya ambil paket di perumahan. Sudah saya bel berkali-kali, saya teriakin. Padahal dari dalam ada suara ramai, ketawa, dan suara TV. Tapi nggak ada yang keluar, ya sudah saya cancel saja," ujar netizen.
"Good job," imbuh netizen lain.
"Nyalinya kuat," terang netizen lain.
"Kita melakukan sedikit kejahilan," tambah netizen lain.
"Nggak ada akhlak," komentar netizen lainnya.
"Nggak sopan anj***," tulis netizen lainnya lagi.
Hingga sekarang, video unggahan ini telah ditayangkan lebih dari 33 ribu kali. Video ini juga telah mendapatkan ribuan suka dari netizen.
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Ungkap Alasan Kampung Susun Bayam Tak Bisa Diserahkan ke Warga
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
Ulasan Novel Hantu di Rumah Kos, Banyak Logika Janggal yang Bikin Galfok
-
Bukan Geng Selebgram, Momen Justin Hubner Muncul di Live IG Jennifer Coppen Bikin Curiga: Jangan-jangan..
-
Menyantap Lezatnya Masakan Padang di Rumah Makan Ganto Sori Kuala Tungkal
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak