BeritaHits.id - Analis Politik Universitas Bakrie, M Tri Andika mengingatkan PDIP agar tidak salah langkah dalam mendongkrak popularitas Puan Maharani maju mencalonkan Presiden di 2024 mendatang.
Apalagi tim kampanye Puan diduga berusaha menyingkirkan kompetitornya sendiri yaitu Ganjar Pranowo. Hal tersebut justru akan menurunkan Elektabilitas Puan maju Capres.
"Hati hati tim kampanye mbak Puan dalam memilih standing position. Narasi kalau nggak tepat-tepat banget justru ini membahayakan elektabilitas mbak Puan," kata M Tri Andika dalam wawancara yang ditayangkan Kanal Youtube tvOnenews dikutip Beritahits.id pada Kamis, (22/9/2022).
Menurut dia, beberapa event yang diselenggarakan PDIP, Ganjar Pranowo terkesan tidak diberikan ruang atau tidak dilibatkan. Bahkan ada pernyataan dari pendukung Puan yang menyerang Ganjar.
Baca Juga: Puluhan Kepala Daerah Termasuk Ganjar Dikumpulkan di Sekolah Partai PDIP, Ada Apa?
Sebaliknya, Ganjar dijegal PDIP justru akan mendapat angin segar dan simpati dari publik bukan Puan.
"Saya nggak tahu apa PDIP mencoba membuat semacam dinamika seperti ini atau memang ini di luar kendali tim komunikasi PDIP. Jadi jangan terpaku bagaimana caranya menurunkan elektabilitas Ganjar," tuturnya.
Dia mengingat bahwa kejadian serupa pernah dialami oleh Megawati dengan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dulu.
"Ketika SBY keluar dari kabinet Megawati publik melihat SBY sebagai sosok yang menjadi korban operasi politik Megawati. Di 2004, SBY mendulang simpati publik yang luar biasa," ucap Andika.
Tim pendukung Puan Maharani bisa mendongkrak elektabilitas Puan dengan menciptakan narasi yang unik soal sosok pemimpin Indonesia yang akan datang.
"Mbak Puan sebagai pemimpin perempuan bisa didorong dengan narasi yang unik di mata dunia. Indonesia kan mayoritas muslim, demokrasi tapi dipimpin oleh presiden perempuan," katanya.
Berita Terkait
-
Hasto Tertawa Usai Sidang Suap: Masih Belajar Jadi Terdakwa
-
Wahyu Setiawan: Ada Tanda Tangan Megawati di Sebagian Berkas PAW dari PDIP
-
Ganjar Pasang Badan! Hadiri Sidang Hasto, Beri Dukungan Moral di Tengah Kasus Suap PAW
-
Komisi V DPR 'Curhat' ke Presiden Prabowo Soal Infrastruktur, Begini Tanggapannya
-
Kicep, Hakim Semprot Kubu Hasto PDIP Gegara Habis-habisan Cecar Eks Pimpinan KPU: Jangan Dipotong!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak