BeritaHits.id - Seorang siswa curhat ingin pindah sekolah cuma gara-gara masalah seragam sekolah.
Curhatan ini dikirimkan melalui akun Twitter @sbmptnfess pada Rabu (21/09/22).
"Jujur pengen pindah sekolah karena bajunya mirip tahanan sel," tulis sender seperti dikutip BeritaHits.id pada Kamis (22/09/22).
Dalam cuitannya, sender mengunggah sebuah foto yang menampakkan potret para siswa yang sedang berada di dalam kelas.
Baca Juga: Siswa SMA di Purbalingga Peraih Beasiswa LPDP ke Australia Sabet Juara 1 Lomba Poster Nasional
Para siswa tersebut kebanyakan sedang terduduk di atas lantai. Namun beberapa ada yang duduk di atas kursi.
Anehnya, di dalam kelas tersebut tidak terdapat banyak kursi dan meja.
Yang membuat warganet lebih salah fokus adalah seragam yang dipakai oleh para siswa.
Mereka menggunakan seragam berwarna oranye, sangat mirip dengan baju tahanan narapidana.
Bedanya, di bagian belakang baju terdapat identitas dari sekolah mereka .
Cuitan ini pun sontak saja viral. Hingga kini, cuitan dari sender ini telah mendapatkan sejumlah 73 ribu suka dan 9 ribu retweet dari warganet.
Dalam komentarnya, warganet mengungkapkan bahwa sebelum membaca keterangan yang ditulis sender, mereka mengira orang-orang yang ada di foto tersebut adalah benar-benar seorang napi.
"Anj** kirain beneran di tahanan sel," kata warganet.
"Vibes sekolah di Nusakambangan," imbuh warganet lain.
"Lah aku kira ini isinya napi semua sebelum vaca caption," terang warganet lain.
"Anj*** kalau nggak baca caption, kukira ini tadi beneran napi," tambah warganet lain.
"Motivasinya ngedesain baju kayak gitu apa nj**," tulis warganet lain.
"Ya Allah, maaf aku kira beneran lagi di sel. Makanya aneh kenapa bisa pap masuk base sbmptn," komentar warganet lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Taman Siswa: Mimpi dan Perjuangan Ki Hadjar Dewantara
-
Dilarang Sekolah, Bocah Perempuan Afghanistan Dipaksa Jadi Penenun Karpet
-
Heboh Napi Dugem dan Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru, Komisi XIII DPR: Usut Tuntas!
-
Gus Ipul Tegaskan Murid Sekolah Rakyat Tak Boleh Kerja Sampingan: Kebutuhan Ditanggung Negara
-
Pemerintah Lebih Pilih Guru ASN dan PPPK untuk Sekolah Rakyat, Ini Kata Mensos
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak