BeritaHits.id - Pengacara Dukun se-Indonesia, Firdaus Oiwobo, kembali jadi bulan-bulanan netizen. Hal tersebut terjadi setelah video pengakuan dirinya yang mendapatkan jabatan di Nahdlatul Ulama (NU) viral di media sosial.
Video tersebut salah satunya diunggah oleh akun Instagram @faktakamera pada Jumat (23/9/22) kemarin.
"Naik jabatan lagi, kira-kira benar nggak ya?" tulis akun penggunggah video seperti dikutip BeritaHits.id pada Sabtu (24/9/22).
Pada awal video berdurasi dua menit lima belas detik ini, tampak rekan dari sosok pengacara ini, yaitu Gus Irfan menerangkan bahwa dirinya begitu berbahagia karena rekannya diamanahi tugas baru.
Baca Juga: Cita-cita Wisudawan Ini Bikin Ngakak, Ingin Jadi Istri Boyband Korea
"Pada hari ini, hari yang sangat berbahagia ini. Saudara saya, soulmate saya, seorang yang sebelumnya didaulat sebagai panglima selawatin ashraf az zahra, sekarang diamanahi tugas baru," ujar rekan Firdaus.
Pria berpeci hitam tersebut lantas mengungkapkan bahwa Firdaus Oiwobo masuk ke dalam struktural keluarga besar Nahdlatul Ulama (NU), yaitu sebagai ketua Himpunan Advokat Nahdlatul Ulama (Himanu).
"Dalam hal ini, sesuai dengan profesi beliau tentunya sebagai mendapat amanah jabatan yang cukup bergengsi, cukup bermunuah. Yaitu sebagai salah satu ketua Himanu (Himpunan Advokat Nahdlatul Ulama) tingkat pusat," lanjut pria berpeci hitam.
Ia lantas meminta tanggapan dari Firdaus Oiwobo terkait pengangkatannya sebagai ketua Himanu.
"Alhamdulillah. Saya masuk ke dalam Himpunan Advokat Nahdlatul Ulama sebagai ketua bidang perlindungan spiritual, ahli perlindungan, dan pendidikan spiritual Al-Hikmah. Yang di mana, di dalam situ ada Bapak Mahfud MD, ada Pak Yaqut sebagai ketua umum PBNU," kata Firdaus.
Baca Juga: Ngeri! Pasangan Muda Tersambar Petir Saat Sedang Berduaan di Tenda
Ia lantas menyinggung soal dirinya yang memiliki cerita khusus dengan sosok Gus Dur.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak