BeritaHits.id - Beredar video curhatan seorang wanita yang protes tak terima karena mendapatkan kamar yang 'biasa' saja saat menginap di saudara tengah menjadi sorotan.
Video viral itu dibagikan ulang oleh akun @admin_igtainment di jejaring media sosial Instagram.
Wanita itu mengaku tengah liburan dan menginap di rumah kerabat. Namun, dirinya tak puas karena hanya mendapatkan kamar seadanya.
Dalam rekaman video tersebut diperlihatkan kamar di rumah saudanya begitu rapi, bahkan sangat bersih tanpa ada perabotan yang berantakan.
Baca Juga: Es Teh Indonesia Disebut Blunder karena Somasi Pembeli, Viral di Twitter
Namun, hal yang disayangkan oleh wanita itu adalah kasur dan bantal belum diberikan sprei dan sarung.
Selimut yang diberikan oleh saudaranya itu bahkan disebutnya jadul dan tak kekinian.
"Kasurnya nggak dikasih sprei. Bantal nggak dikasih sarung bantal. Selimut model jadul," ungkap si wanita dilihat Beritahits.id, Minggu (25/09/2022).
Wanita itu juga menyinggung soal jendela yang hanya diberikan kain.
Kamar tersebut pun belum dipasangi lampu yang membuat wanita itu tepuk jidat.
Tayangan tersebut seketika ramai dan viral. Kebanyakan warganet justru menghujat wanita tersebut di kolom komentar.
"Hotel mbak! Liburan harus berani keluar cuan," tulis @shop***.
"Sebuah kode supaya lu nggak lama-lama nginapnya!" imbuh @wulan***.
"Pasti nih tipe orang yang bertamu baru ngabarin pas depan pintu. Alias dadakan. Jadi tuan rumah nggak sempet siap-siap. Kalau mau liburan terus dapet pelayanan bagus, sewa hotel. Miskin aja banyak tingkah," ungkap @oto***.
"Udah miskin duit miskin adab pulak, kalau mampu sewalah hotel cih," timpal @zend***.
"Kamarnya bersih rapi kok. Kalau nggak suka, ya harusnya nginep di hotel saja. Nggak harus bikin konten juga kali ah," ujar @najmi***.
Berita Terkait
-
Pendidikan Prilly Latuconsina vs Amanda Manopo, Beda Pandangan Soal Wanita Independen
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
-
Segini Tarif Manggung NDX AKA: Viral Rendahkan Perempuan Saat Konser di UGM, Tuai Kecaman
-
Wuling Pesaing Gran Max tapi Elektrik: Mobil "Dual Purpose" Cocok Buat Liburan atau Jualan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak