BeritaHits.id - Aksi seorang bapak-bapak yang melakukan tindakan tak senonoh dengan memainkan alat kelaminnya di depan anak kecil tengah menuai kecaman.
Rekaman videonya viral dan dibagikan oleh akun @merekamjakarta di jejaring media sosial Instagram.
Si perekam yang berada di lokasi lebih tinggi, sempat mengabadikan seorang pria berkaos hitam berjalan santai di daerah jalanan kecil perkampungan.
Namun, salah satu tangan pria itu terus memegangi daerah kemaluannya dan sempat berhenti di depan rumah warga.
Baca Juga: Viral Video Diduga Lesti Kejora dan Rizky Billar Ribut di Rumah: Tegang dan Saling Lempar Kata Kasar
Pria itu diyakini dengan sengaja memainkan alat kelaminnya sepanjang jalan dan bahkan diketahui di depan anak kecil.
"Pria mondar-mandir sambil memainkan si otong di depan masjid kawasan Kebantenan VII, Semper Timur, Cilincing, Jakarta Utara pada Rabu (29/9/2022) siang," tulis keterangan dilihat Beritahits.id, Jumat (30/09/2022).
Menurut keterangan perekam yang menjadi saksi mata, pria itu bahkan sampai mengarahkan kemaluannya ke arah anak kecil tersebut.
Meskipun demikian, pelaku dikabarkan berhasil telah diamankan di Polsek Cilincing.
Warganet yang melihat tayangan tersebut, rupanya tak hanya geram dengan perilaku si bapak.
Baca Juga: 6 Hal yang Perlu Dilakukan saat Konten Sepi Peminat, Jangan Berhenti!
Mereka turut kesal karena perekam dinilai diam saja dan tidak menegur atau memberikan pelajaran.
Begini sejumlah tanggapan warganet yang memenuhi kolom komentar.
"Apa gunanya pot di depanmu kalau bukan untuk dilempar ke kepala orang itu," ungkap @naz***.
"Itu pot banyak. Lempar 1 atau 2 kena haha," tulis @blan***.
"Ya lo teriakin lah minimal maksimal," komentar @glan***.
"Tegor lah anj***, takut amat," imbuh @fdc***.
"Kenapa nggak diteriakin?" timpal @rah***.
Apa itu Eksibisionisme?
Gangguan eksibisionis adalah gangguan mental yang menyebabkan seseorang mengekspos organ seksualnya, atau alat kelamin, kepada orang lain. Biasanya orang yang belum pernah mereka temui dan tidak mengharapkannya.
Itulah definisi ekshibisionisme menurut American Psychiatric Association. Pendek kata, eksibisionis atau penderita eksibisionisme mendapat kenikmatan seksual dari perilaku menyimpang tersebut.
Mari kita ketahui lebih jauh apa itu ekshibisionisme. Berdasarkan artikel yang rilis di thriveworks.com, gangguan eksibisionis berada di bawah klasifikasi gangguan paraphilic.
Kata paraphilia berarti minat seksual ekstrem yang bukan stimulasi genital normal. Parafilia adalah minat seksual yang ekstrim dan berkelanjutan, seperti fantasi, keinginan, dan perilaku yang sedang berlangsung yang bersifat seksual.
Pada umumnya, eksibisionis adalah laki-laki, dan individu dengan gangguan mungkin sengaja mengatur orang lain untuk menonton mereka saat mereka berhubungan seks dengan orang lain. Gangguan ini dapat dimulai pada akhir masa remaja atau awal masa dewasa.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak