BeritaHits.id - Saat menghadiri acara pengajian di Lapangan Pancasila Kota Salatiga, Cak Nun sempat ditantang oleh salah seorang ustaz agar mencampur adukkan budaya saat beribadah haji.
Cak Nun diminta untuk mengganti bacaan talbiyah dengan lirik lagu Indonesia Raya.
Momen tersebut diunggah di kanal YouTube As-Salafiyyun pada 12 Oktober 2021 silam.
"Ketika orang itu misalnya ketika haji itu ada labbaika labbaika gitu. Boleh nggak diganti dengan Indonesia tanah airku gitu," tanya seorang ustaz kepada Cak Nun seperti dikutip BeritaHits.Id pada Senin (3/10/22).
Baca Juga: Ibu Yaya, Sosok Dibalik Sukses Kang Dedi Bisa Beli Motor dan Jadi Wakil Bupati Purwakarta
Tak berhenti hingga situ saja, ustaz tersebut lantas menantang apakah Cak Nun berani mengganti kalimat takbir dengan lagu berjudul Satu Nusa Satu bangsa.
"Nah, ini saya mohon misalnya Cak Nun berani nggak misalkan waktu idulfitri itu, malam hari kan takbir. Allahuakbar diganti dengan lagu Satu bangsa satu nusa," lanjut sang ustaz.
Tantangan dari sosok ustaz ini pun langsung saja dijawab Cak Nun dengan penjelasan lugas.
Cak Nun menegaskan bahwa ibadah mahdhah tidak bisa dicampuradukkan dengan sesuatu yang bisa mengganggu kemahdhannya atau kemurniannya.
"Sudah pasti kita tidak boleh mencampur aduk sesuatu yang posisinya mahdhah dengan yang posisinya mualamat ketika dia mengganggu mahdhahnya. Kalau enggak mengganggu mahdhahnya nggak papa," jawab Cak Nun.
Baca Juga: Tradisi Memberi, Kang Dedi Jual Cincin Kado Sunatan untuk Beli Kambing
Cak Nun lantas memberikan permisalan untuk memperkuat penjelasannya. Ia menggambarkan jika seseorang yang salat pasti memakai sajadah dan sajadah tersebut merupakan hasil dari budaya.
Berita Terkait
-
Pameran Marka/Matriks Hadirkan 105 Karya Seni Cetak Grafis dari 30 Seniman
-
Detik-Detik Ban Garuda Lepas di Tanjung Pinang: Penumpang Selamat, Begini Penjelasan Garuda
-
Jemaah Haji 2025 akan Santap Hidangan Selera Nusantara, Kemenag Kirim 475 Ton Bumbu
-
Haji Faisal Ayah Fuji Ulang Tahun ke-56, Ucapan Venna Melinda Tuai Sorotan
-
Visa Haji 2025: 32.000 Sudah Terbit, Kemenag Ngebut Proses Dokumen Jemaah
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak