BeritaHits.id - Video seorang bocah cilik alias bocil pura-pura kesurupan menjadi macan karena diduga ogah ditilang polisi tengah disorot.
Rekaman itu dibagikan ulang oleh akun @fakta.beriita di jejaring media sosial Instagram.
Dalam rekaman video tersebut terlihat seorang bocah laki-laki berpose bak hewan berkaki empat dengan badan yang menelungkup di tanah.
Kepala bocil berbaju bitu tua itu pun dipegangi oleh sesosok polisi lalu lintas.
Baca Juga: 'Mencoba Berdamai Dengan Diriku', Lirik Lagu L - HAL
Bocah itu dikabarkan pura-pura kesurupan macan karena diduga enggan ditilang oleh polisi.
"Bocah ini terlihat seperti orang kesurupan. Diduga demi menghindari tilang polisi," tulis keterangan dipetik Beritahits.id, Selasa (04/10/2022).
Si perekam berteriak ke si bocil untuk sadar diri. Namun, bocah laki-laki itu tampak semakin menjadi.
Tubuh si bocah terlihat kaku dan sesekali menggeliat tak tentu arah seperti hewan buat memantau mangsa.
Tak hanya itu, bocil itu juga mengerang berulang kali seperti kesurupan.
Sementara itu, polisi lalu lintas lain dan beberapa anak laki-laki di sana hanya memperhatikan peristiwa unik tersebut yang ada di depan mata mereka.
Tayangan itu seketika mencuri atensi warganet. Mereka pun tak luput meninggalkan beragam tanggapan dan candaan di kolom komentar.
"Ujung-ujungnya tetap aja lu kena tilang. Capek sendiri," tulis @mul***.
"Aing maung," komentar @dim***.
"Aktingmu keren dek haha," imbuh @lala***.
"Dia yang kesurupan, gue yang malu lihatnya," timpal @adhe***.
"Coba datangkan tetangganya pasti langsung sadar," ujar @rez***.
Sayangnya, hingga artikel ini tayang belum diketahui lokasi dan kronologi lebih lanjut mengenai peristiwa tersebut.
Berita Terkait
-
Apa Itu Tarian Haka? Viral Dibawakan Hana Rawhiti di Parlemen NZ
-
Rekam Jejak Hana Rawhiti, Politisi Muda Curi Perhatian Usai Menari Haka di Parlemen NZ
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Pacari Richelle Skornicki, Aliando Syarif Sempat Mengaku Capek Hidup Sendiri
-
Viral Guru Honorer Belasan Tahun Digaji Rp200 Ribu Kini Lolos Sertifikasi
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak