BeritaHits.id - Beredar rekaman video yang memperlihatkan seorang pria hampir dicaplok buaya besar, viral di media sosial. Beruntungnya pria yang tak diketahui namanya berhasil menghindar dari serangan hewan melata tersebut.
Rekaman yang memperlihatkan detik-detik menegangkan itu di posting lewat akun Instagram dengan nama pengguna @kodil0127.
Berdasarkan video, buaya itu memiliki ukuran yang cukup besar dengan panjang sekitar kurang lebih tiga meter.
Awalnya, pria bertopi tersebut terlihat mendekat serta mengganggu buaya besar yang sedang beristirahat di bibir sungai. Aksinya juga ditonton oleh sejumlah warga sekitar.
Baca Juga: Lagu No Comment Viral Gegara Bunda Corla, Ini Sosok Tuty Wibowo Penyanyi Aslinya Curi Perhatian
Entah apa tujuannya, disengaja atau tidak pria bertopi mengangkat ekor buaya menggunakan kedua tangannya lalu diayun-ayunkan seperti yang terlihat pada video.
Berikutnya, dia pun terlihat semakin mendekat dan Dia mengelus-elus bagian perut buaya. Warga berteriak berusaha menghentikan kegiatan tersebut.
Sesaat kemudian, buaya besar yang terlihat tenang itu tak terduga berbalik arah mengamuk ke pria bertopi. Hewan melata itu hampir saja melahap tubuh pria untuk jadi santapan makan siangnya.
Sayangnya, hingga artikel ini ditulis, tidak ada keterangan lengkap mengenai rekaman video berdurasi singkat itu.
Komentar warganet
Baca Juga: Jadi Trending Topik di Twitter, Siapa Rishi Billar?
"Buaya Mah gitu ya, suka main Caplok saja," kata neter meninggalkan komentar.
"Tutorial mendekatkan diri kepada Tuhan," cuit warganet.
"Tidak sesuai harapan, kenapa nggak langsung dicaplok saja," ungkap publik.
"Dikit lagi pindah alam. Nyari perkara dadakan," ujar warga lokal.
Berita Terkait
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak