BeritaHits.id - Video detik-detik menegangkan saat pesawat Lion Air JT 330 tujuan Jakarta-Palembang terbakar diunggah di media sosial TikTok @henrypaopao.
Rekaman tersebut memperlihatkan kondisi para penumpang pesawat saat di ketinggian 3 ribu kaki. Pesawat ini mengalami gangguan.
Hari itu, menjadi momen paling horor bagi para penumpang beserta crew pesawat.
Semua orang ketakutan dan menangis. 15 menit terbang, pesawat yang membawa enam crew dan 169 penumpang tiba-tiba mengeluarkan suara ledakan yang cukup keras. Disusul dengan api yang membakar bagian sayap kiri pesawat.
Baca Juga: Mesin Pesawat Lion Air JT330 Terbakar Usai Take Off, Ini Kronologinya
"Keadaan di pesawat uapnya sudah panas banget," tulis narasi pada video TikTok dikutip Beritahits.id pada Kamis, (27/10/2022).
Perekam video juga memperlihatkan suasana di dalam pesawat yang gelap, dibumbui tangisan ibu-ibu yang panik membuat keadaan semakin horor.
"Di pesawat sudah banyak ibu-ibu nangis karena panik, tapi nggak sempat ke record karena aku juga panik," tuturnya.
Beruntungnya, pesawat JT 330 tujuan Jakarta-Palembang berhasil mendarat di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), pada Rabu (26/10/2022).
Isak tangis ketakutan berubah menjadi ucapan syukur karena mereka mendarat dengan selamat. Para penumpang juga mengapresiasi pilot pesawat dengan memberi sebuah tepukan tangan seperti yang terekam di video.
"Apresiasi banget buat pilot yang sudah berhasil bawa kita landing dengan selamat walaupun pas landing pesawat tergelincir," katanya.
Berita Terkait
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Sistem Logistik Bermasalah Disebut jadi Biang Kerok Macet 'Horor' Ribuan Truk di Tanjung Priok
-
Film Home Sweet Home: Rebirth, Benturan Antara Dunia Nyata dan Supranatural
-
Film Angkara Murka: Bukan Horor Biasa
-
Kemiri Jadi Bahan Bakar Pesawat: Energi Ramah Lingkungan dari Alam Indonesia
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak