BeritaHits.id - Seorang wanita memberikan pengalaman yang tidak menyenangkan saat membeli makan di pinggir jalan. Dia diejek gendut oleh pedagang gerobak nasi kuning.
Tidak hanya mengejek fisik orang lain, perlakuan pedagang tersebut juga dinilai sangat tidak ramah kepada pembelinya.
"Bad attitude, parah sih!," katanya dikutip Beritahits.id pada Senin, (14/11/2022).
Semula, wanita yang tidak disebutkan namanya datang ke sebuah tempat makan kaki lima yang berada di wilayah Pamulang, Tangerang.
Baca Juga: Tegas Dokter Boyke Minta Pria Jangan Ketergantungan Sama 3 Benda Ini Kalau Tidak Ingin Rudal Rusak
Wanita bersama pacarnya membeli makan yang disediakan warung tersebut diantaranya; nasi kuning dan uduk. Dia mengaku pacarnya melakukan pemesanan terlebih dulu.
"Pas gue pesen si bapak ini nyeletuk ' mau makan? Ngapain makan kan sudah gendut makannya dikit'," tutur wanita.
Semakin menyebalkan lagi, kata dia, sewaktu bapak penjual makan dengan sengaja memberikan lauk telur yang gosong untuknya.
"Gue langsung bete, maaf banget nasinya nggak dimakan sama sekali tapi masih pacar gue bayar," ujarnya lagi.
Perlakukan menyebalkan penjual nasi kuning rupanya tidak henti di sana. Terjadi saat pacarnya hendak membayar makanan, bapak penjual tersebut menjawab dengan nada ketus padahal sang pacar menggunakan bahasa yang sopan.
Baca Juga: Wanita di Humbahas Tewas Dimutilasi, Kepala dan Tangan Terpisah dengan Tubuh
Hingga artikel ini ditulis, unggahan video dengan nama akun Instagram @tanterempong.official turut dibanjiri komentar pedas warganet. Unggahan memancing emosi kaum wanita.
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
5 Merk Parfum Wanita yang Wanginya Tahan Lama di Alfamart
-
MUA Sulap Wajah Nenek 75 Tahun Jadi Awet Muda, Intip Rahasia Makeup-nya!
-
Alasan Celana Dalam Wanita Gampang Bolong, Apakah Normal?
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak