BeritaHits.id - Kasus kontroversial 'Kopi Sianida' Jessica Wongso kembali menuai perhatian publik. Kasus yang terjadi pada 2016 itu diulas kembali dalam film dokumenter Netflix dengan judul Ice Cold: Murder, Coffe, and Jessica Wongso.
Pada tahun 2016, Jessica didakwa menjadi dalang pembunuhan I Wayan Mirna Salihin melalui kopi sianida. Jessica bahkan disebut pembunuh berdarah dingin karena ekspresinya yang selalu tegas selama persidangan panjang.
Rupanya ketegaran yang Jessica tampakan di ruang sidang berbeda saat dirinya di luar ruang sidang. Hal ini dinyatakan sendiri oleh kuasa hukum Jessica, Otto Hasibuan.
"Saya sebagai lawyer tahu, dia bisa kok nangis atau apa. Tapi dia bilang, Saya enggak mau berpura-pura apa dalam kasus ini, saya harus confirm saya enggak bersalah jadi saya harus PD, tapi setelah keluar sidang dia meraung-raung, enggak mau [terlihat] di kamera," ujar Otto Hasibuan dalam perbincangannya di podcast Deddy Corbuzier, Jumat (6/10/2023).
Baca Juga: Viral Film Dokumenter Ice Cold, Ini 3 Kejanggalan Ayah Mirna Salihin yang Terungkap
Alasan lain Jessica tak mau menangis dipersidangan adalah karena ibunya. Pasalnya menurut Otto, jika Jessica menangis maka ibunya akan ikt menangis.
"Kedua dia bilang saya enggak boleh nangis karena kalau saya nangis, ibu saya menderita di persidangan," kata Otto.
"Dan sebaliknya dia [Jessica] bilang jangan datangi ibu saya, karena pasti ibu saya menangis, karena kalau ibu saya nangis kalau saya lihat ibu saya nangis pasti saya juga ikut mannagis, jadi hubungan mereka baik sekali," tandasnya.
Berita Terkait
-
Terpidana Kasus Kopi Sianida Protes Jaksa Hadirkan Ahli, Jessica Wongso Mendadak Walk Out di Sidang PK
-
Wamenko Otto Hasibuan Minta UU Tipikor Dilaksanakan Hati-hati dan Adil untuk Jerat Koruptor
-
Begini Momen Jessica Wongso Jalani Sidang PK Jilid 2 Kasus Kopi Sianida
-
Kekayaan Otto Hasibuan, Pengacara Kondang yang Jadi Wakil Menko Hukum dan HAM Kabinet Prabowo-Gibran
-
Sidang Perdana PK Jessica Wongso Ditunda 29 Oktober 2024
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
-
Harga Emas Antam Mulai Naik Lagi, Hari Ini Tembus Rp1.476.000/Gram
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak