BeritaHits.id - Momen seorang mahasiswa cuek di depan Ganjar Pranowo menjadi perbincangan publik. Hal itu terjadi saat Ganjar datang ke Universitas Kristen Maranatha Bandung, Rabu (11/10/2023).
Pada video yang diunggah akun X @banyusadewa, tampak Ganjar yang duduk di depan meja bersama timnay. Ganjar dikerubungi mahasiswa dan orang-orang yang berada di kampus tersebut.
Saat mahasiswa lain meminta foto padanya, salah stau mahasiswi berkemeja putih seolah tak peduli di depannya ada Ganjar Pranowo.
Perempuan tersebut tampak asyuk makan tanpa terganggu dengan teman-temannya yang berdesakan meminta foto. Perempuan tersebut dengan tenang makan sendirian di bangku yang sama dengan Ganjar Pranowo.
"Mbak itu adalah guweh ini orang rambut putih sape sik gue cuman pengen makan anjir!," tulis akun tersebut.
"She’s truly Unbothered Queen and just minding her own bussines. Gue ngeliat mbaknya kok malah kek kesian yah. Dia duduk di situ cuman pengen nikmatin makanan nya sampe abis," imbuhnya.
Video tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
"Mana kelihatan banget lagi kalo dia kesal dan keganggu, padahal mbaknya cuman pengen nikmatin makanannya sampe abis," komentar warganet.
"Lagian beliau kenapa enggak gk cari tempat lain sih?" tulis warganet di kolom komentar.
Baca Juga: Ingatkan Pentingnya Kondisi Kesehatan Mental Anak Muda, Ganjar: Sekarang Banyak Sekali yang Stres
"Si rambut putih sempet ngelirik ke mbaknya gaksi? Mungkin, belio bingung kok mbak ini bisa B aja," timpal lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!