BeritaHits.id - Momen ketika Prabowo Subianto memberikan potongan tumpeng kepada Titiek Soeharto viral di media sosial.
Momen itu terjadi ketika Menteri Pertahanan RI itu merayakan ulang tahun ke-72 tahun pada Selasa (18/10/2023).
Dilihat dari unggahan akun TikTok @/suarasaya8, tampak momen ketika Prabowo memberikan potongan tumpeng kepada Titiek Soeharto.
"Bu Titiek turut hadiri acara ulang tahun Pak Prabowo Subianto," tulis pengunggah video dikutip Rabu (18/10/2023).
Melalui video tersebut, Prabowo terlihat manangkupkan kedua telapak tangannya usai memberikan potongan tumpeng kepada Titiek Soeharto.
Sementara itu, Titiek Soeharto terlihat menundukkan kepalanya usai mendapatkan sepotong makanan dari Prabowo.
Momen ini pun sontak saja menuai sorotan dari publik. Saat melihat video ini, banyak netizen yang merasa terharu dan berharap agar Prabowo rujuk dengan Titiek Soeharto.
"Terharu lihat Pak Prabowo dan Bu Titiek. Mereka adalah dua insan yang saling mencintai. Semoga kelak bersatu di titik terbaik menurut takdir. Aamiin," komentar netizen.
"Kenapa nggak rujuk aja sih Pak," timpal netizen lain.
"Balikan please," imbuh lainnya.
"Bissmilah bersatu kembali," ujar netizen lain.
"Kok aku yang baper. Yuk balikan bisa yuk Bu Titiek dan Pak Prabowo," komentar netizen lainnya lagi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!