BeritaHits.id - Beberapa waktu lalu, penganiayaan yang dialami selebgram Afifah Riyad membuat geger media sosial. Konon yang melakukannya adalah mantan kekasih suami Afifah yang gagal move on dan belakangan diketahui bernama Regi Nazlah.
Namun tudingan ini dibantah oleh Regi dalam video klarifikasinya. “Yang digiring kan saya jadi pelakor ya, mohon maaf saya minta izin sekali lagi, saya bukan pelakor,” ujar Regi dalam video unggahan akun Instagram @vicarizz, dikutip pada Rabu (1/11/2023).
Belakangan klarifikasi tersebut dibantah oleh @vicarizz yang mengungkap jejak digital dugaan hubungan Regi dengan mantan suaminya. “Mungkin egi bukan sosok pelakor di rumah tangga @afifahriyad tapi jelas dirumah tangga saya kan gi,” tulis pemilik akun.
“Insyaallah saya sudah mengikhlaskan beliau buat egi , tapi gi boleh ya saya bertanya . kenapa harus ayah dari anak anak saya yang egi ambil, bahkan beliau bukan siapa siapa , segitu berharga nya kah beliau dimata egi sampai sampai egi merendahkan harga diri egi sendiri demi beliau ? demi bisa mendapatkan beliau egi rela di cap sebagai pelakor ?” sambungnya.
Baca Juga: Suami Pergoki Istri Selingkuh dari Google Street, Ketahuan Saat Lagi Mesra-mesraan!
Pemilik akun kemudian menunjukkan sejumlah bukti dari tudingannya. Mulai dari rekam jejak kedekatan keduanya yang diunggah di media sosial sampai bukti-bukti obrolan Regi dan pria beristri tersebut.
Namun yang paling menjadi sorotan publik adalah sosok pria yang diduga telah menjadi selingkuhan Regi. Pasalnya pria berinisial AK tersebut ternyata bekerja sebagai sopir dengan gaji tidak seberapa.
Bahkan akun @vicarizz memperlihatkan tanda terima gaji AK per bulan April 2023, yakni dengan total penerimaan mencapai Rp4.809.960. Bahkan gaji pokoknya kurang dari Rp2,5 juta.
“Saya mau memperjuangkan keadilan untuk 2 malaikat kecil saya,” kata pemilik akun mengungkap alasannya mengunggah dugaan perselingkuhan Regi dengan seorang sopir beristri. “Saya disini bukan mau mengemis soal nafkah anak-anak saya atau soal hutang piutang , tapi disini saya mau keadilan untuk anak anak saya agar beliau di pecat secara tidak hormat dari pekerjaannya.”
Baca Juga: 8 Poin Klarifikasi Regi Nazlah Soal Penganiayaan Afifah Riyad, Hanya Pembelaan Diri
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak