Logo Orang Tua Group. [OT.ID]
Husain Djojonegoro merupakan salah satu pengusaha terkaya di daftar 50 orang yang sangat kaya Forbes Indonesia 2021.
Bahkan pada awal tahun 2023 lalu, dia menjadi orang kaya yang masuk ke dalam daftar 40 besar orang kaya di Indonesia dengan kekayaan mencapai 1,08 miliar dolar AS, atau sekitar Rp16,35 triliun.
Kekayaan tersebut diketahui berasal dari bisnis yang dikelolanya bersama dengan keluarga, yakni grup Orang Tua dan juga grup ABC.
Berikut adalah profil Husain Djojonegoro
Nama : HUSAIN DJOJONEGORO
Lahir : Semarang, Jawa Tengah, November 1949
Agama : Budha
Pendidikan :
- SD di Medan (1961)
- SLP di Jakarta (1964)
- SLA di Jakarta (1967)
Karir :
- Salesman di PT Sekartaji (1964-1968)
- Direktur PT International Chemical Industrial Co. Ltd. (1968- sekarang)
- Pemilik PT Perindustrian Bapak Jenggot di Tangerang dan Semarang
- Pemilik PT ABC Central Food Industry
- Pemilik PT Haniwell Murni Ind. Co.
- Bos ABC Holding Induk Perusahaan Orang Tua Group
Itulah informasi tentang siapa pemilik perusahaan Orang Tua Group lengkap dengan informasi seputar perusahaannya.
Kontributor : Damai Lestari
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!