Scroll untuk membaca artikel
Agung Pratnyawan
Minggu, 05 November 2023 | 09:17 WIB
Drama Korea dan Manhwa A Business Proposal. [ist]
What’s Wrong With Secretary Kim [Youtube]

What’s Wrong with Secretary Kim bercerita tentang seorang wanita bernama Kim Mi So (Park Min Young). Ia bekerja sebagai sekretaris pribadi CEO muda bernama Lee Young Joon (Park Seo Joon). Mi So telah bekerja pada CEO Young Joon selama kurang lebih 9 tahun.

Mi So terkenal sebagai seorang pekerja yang ulet dan kompeten. Seluruh waktunya selama sembilan tahun terakhir didedikasikan penuh untuk pekerjaannya. Hingga ia tidak memiliki waktu libur dan juga berkencan.

6. Yumi’s Cells

Cuplikan drama Korea 'Yumi’s Cells 2'. (instagram/TVING)

Yumi dan dunia dalam tubuhnya yang diwakili oleh sel-sel yang hidup di dalamnya. Yumi adalah seorang karyawan kantor yang menjalani kehidupan sehari-hari dengan berbagai tantangan dan emosi.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Manhwa dengan MC Anak-Anak Berambut Perak, Sudah Membacanya?

Setiap aspek kehidupannya, termasuk kegembiraan, kecemasan, cinta, dan kesedihan, diwakili oleh sel-sel yang ada dalam tubuhnya. Sel-sel tersebut memiliki kepribadian yang berbeda dan bertindak sesuai dengan tugas dan emosi yang mereka wakili.

7. Itaewon Class

Tokoh-tokoh dalam Itaewon Class (Netflix)

Manhwa ini mengisahkan kisah Park Sae-ro-yi, seorang pemuda yang memiliki tekad kuat dan semangat yang tak tergoyahkan. Setelah mengalami tragedi keluarga dan menghadapi ketidakadilan, Sae-ro-yi bersumpah untuk membuka restoran di lingkungan Itaewon yang terkenal di Seoul.

Sae-ro-yi dan timnya, yang terdiri dari karakter yang beragam dan memiliki latar belakang yang unik, menghadapi berbagai rintangan dalam usaha mereka membangun restoran dan meraih kesuksesan.

Mereka menghadapi persaingan bisnis, konflik dengan pemilik perusahaan besar, dan konflik personal yang melibatkan cinta dan persahabatan.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Manhwa Berambut Ungu, Sudah Tahu Belum?

8. Once Upon a Small Town

Load More