BeritaHits.id - Aksi bela Palestina di Monumen Nasional (Monas) pada Minggu (5/11/2023) hari ini dihadiri jutaan orang. Mulai dari masyarakat umum, publik figur, hingga pejabat berbondong-bondong untuk menyuarakan solidaritas pada Palestina.
Salah satunya jurnalis kenamaan, Najwa Shihab yangikut hadir dalam aksi tersebut. Najwa yang biasanya mencecar para pejabat kali ini diwawancarai soal motivasinya ikut aksi tersebut.
"Saya di sini bukan hanya sebagai jurnalis tapi sebagai manusia, yang marah dan muak melihat penjajahan dan penderitaan yang dialami saudara-saudara kita di Palestina," kata Najwa Shihab dalam cuplikan video yang diunggah akun X @mdy_asmara.
"Sekali lagi cukup menjadi manusia untuk kita menyuarakan kegelisahan, kemarahan, kepediahan kita dengan apa yang terjadi di Palestina, free Paletine," imbuhnya.
Baca Juga: JK Ajak Indonesia Bersatu dengan Negara Islam Timur Tengah Bela Palestina dari Penjajahan Israel
Najwa Shihab senidri bersama dengan CEO dari Kita Bisa, Vikra Ijas, ikut aksi membagi-bagikan 1.000 semangka kepada peserta aksi bela Palestina.
Video Najwa Shihab sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
"Mbak Najwa sampai turun gunung," komentar warganet.
"Masya allah vibesnya keren banget plus mba Nana cantik banget," imbuh warganet lain.
"Semoga yang hadir semua atau pun yang melihat di rumah bisa menjadi penguat doa dan semangat untuk para pejuang Palestina," tulis warganet di kolom komentar.
Baca Juga: 7 Potret Artis Ikut Aksi Bela Palestina: Dari Aaliyah Massaid hingga Rebecca Klopper
"Mba Nana tampil cantik juga ya, udah cantik ceredas lagi," timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Di Forum Parlemen, Puan Tegas Tolak Relokasi Warga Palestina: Gaza Itu Rumah Mereka
-
Muzani Ungkap Cara Prabowo Persiapkan Kemerdekaan Palestina: Evakuasi Tenaga Medis-Pendidik ke RI
-
Serangan Udara Terbaru Israel di Gaza Tewaskan Puluhan Warga Sipil, Gencatan Senjata Masih Mandek
-
Tunggu Perintah Prabowo, RI Siap Evakuasi Warga Gaza: Pangkal Pinang jadi Lokasi Penampungan!
-
Misi Kemanusiaan Prabowo: Siapkah Indonesia Menampung Pengungsi Gaza?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak