BeritaHits.id - Istri founder Grab, Chloe Tong sempat dituduh pro Israel karena postingannya di media sosial. Usai ramai jadi sorotan, ia pun memberikan klasifikasinya.
Sebagai diberitakan sebelumnya, Chloe Tong adalah istri founder Grab, Anthony Tan. Postingannya di media sosial viral diunggah ulang hingga ramai jadi sorotan netizen.
Usai postingan media sosial yang dituduh pro Israel tersebut viral dan mendapatkan banyak serangan, Chloe Tong memberikan klasifikasinya.
Istri founder Grab ini mengaku tidak tahu tentang situasi di Gaza dan Israel sebenarnya. Menurutnya, postingan tersebut disalahartikan sehingga membangkitkan banyak kebencian.
Melalui akun Instagram resmi Grab Malaysia, istri dari Anthony Tan tersebut menyampaikan klarifikasi soal postingannya yang membuat ramai.
"Merujuk kepada penyebaran postingan tertentu dalam media sosial, individu yang bersangkutan sudah menjelaskan bahwa unggahan viral diambil dari luar konteks sebenarnya," tulis akun Grab Malaysia.
Klarifikasi Chloe Tong
"Tangkapan layar Instagram Stories saya sebelumnya dari minggu lalu tiba-tiba muncul ke permukaan dan diambil secara jahat di luar konteks serta dibagikan untuk membangkitkan lebih banyak kebencian. Insta-story saya dibuat sebelum saya memahami semua yang terjadi di Israel dan Gaza. Seperti umat manusia lainnya, saya mengharapkan gencatan senjata dan perdamaian," kata Chloe Tong.
"Saya sedih dan merasa sangat tidak berdaya atas hilangnya nyawa tak berdosa," pungkas Chloe Tong.
Itulah klarifikasi Chloe Tong, istri founder Grab Anthony Tan yang dituduh pro Israel karena postingannya di media sosial.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!