BeritaHits.id - Baru-baru ini, owner Baso Aci Asgar Kranggan dituding sebagai pelaku arisan bodong. Kasus tersebut memiliki korban mencapai 240 orang dengan angka kerugian yang cukup fantastis.
Kabar mengenai owner Baso Aci Asgar Kranggan yang menjadi pelaku arisan bodong ini diungkap oleh akun @sosmedkeras hingga menjadi viral di X beberapa waktu lalu.
Berdasarkan keterangan unggahan, oknum yang diketahui adalah Eva Anzani ini melakukan penipuan dengan modus arisan bodong. Dirinya menawarkan untung besar bagi para korban yang tergiur dengan tawaran ini.
Tidak main-main, dari aksinya tersebut, sudah tercatat ada 240 korban. Karena hal ini, korban yang tidak tinggal diam lalu menuntut pelaku untuk segera mengembalikan uang yang selama ini dijadikan arisan bodong tersebut.
Baca Juga: Waspada Penipuan Lowongan Kerja Lion Group, Begini Tahapan Rekrutmen
Namun, dalam video klarifikasi yang diunggah oleh akun X @sosmedkeras, owner Baso Aci Asgar Kranggan yang diwakili oleh sang suami mengaku jika uang yang sudah dikumpulkan sudah tidak ada di dirinya.
Dalam proses mediasi yang digelar pada Sabtu (4/11/2023) lalu, dengan pasrah, suami Eva Anzani ini mengaku siap jika kasus penipuan arisan bodong ini dilaporkan ke pihak berwajib.
Di sisi lain, korban arisan bodong yang dilakukan oleh owner Baso Aci Asgar Karanggan ini menuntut agar penjualan di kedai makanan tersebut diberikan kepada para korban sebagai ganti rugi.
Berita Terkait
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Kronologi Penipuan Borrower KoinWorks yang Menyebabkan Kerugian Capai Rp 365 Miliar
-
Dana Pinjol KoinWorks Rp365 Miliar Dibawa Kabur Borrower, Investor Resah
-
Angelina Sondakh Ogah Telepon Reza Artamevia usai Diduga Terjerat Penipuan Berlian: Berat Banget...
-
Menkomdigi Ungkap Perempuan Adalah Korban Penipuan dan Pornografi Terbanyak di Medsos
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak