BeritaHits.id - Baru-baru ini, tren Princess Treatment di TikTok menjadi viral hingga ramai diikuti oleh banyak creator. Terbaru, seiring dengan viralnya tren ini, aksi pria nekat cium kaki pacar justru tuai perdebatan netizen di media sosial.
Akun X dengan username @kegblgnunfaedh, mengunggah video aksi seorang pria yang nekat mencium dua kaki kekasihnya. Video tersebut rupanya diunggah ke TikTok pertama kali oleh akun @pich1i.
Entah karena hal apa, pria yang mengenakan kaus berwarna hijau ini terlihat mencium kaki kanan dan kiri pacarnya tersebut. Caption unggahan menyebut jika aksi tersebut adalah bagian dari 'Princess Treatment'.
Momen unik ini lalu direkam oleh gadis tersebut lalu diunggah ke TikTok miliknya sebelum kemudian viral di X karena akun @kegblgnunfaedh.
Dalam waktu singkat, kolom balasan unggahan akun tersebut langsung dibanjiri berbagai komentar netizen yang justru berdebat karena hal ini.
"Ini bukan princess treatment sih, tapi kelakuan orang bodoh. Bisa-bisanya cowok nyium kaki ceweknya kaya gak ada harga dirinya menurutku" tulis salah satu netizen.
"Kira-kira dia gitu juga gak ya ke ibunya" balas akun lainnya.
"Se-princess apapun ceweknya, gue mah ogah. Mending gue cium kaki emak gue, harga diri gue gak serendah itu" komentar netizen.
"Rendah banget jadi laki, najis, mending lu cium kaki emak lu tong. Dijamin hidup lu berkah dunia akhirat" ungkap akun lainnya.
Princess treatmen pada umumnya adalah sebutan untuk perempuan yang mendapat pelayanan layaknya seorang putri oleh pasangan atau orang-orang disekitarnya. Di TikTok, hal ini menjadi tren baru hingga menjadi sorotan publik.
Berita Terkait
-
Heboh Brand Baju Gandeng Penyandang Disabilitas Jadi Model, Auto Banjir Dukungan: Keren Banget, Harus Viral!
-
Orang Tajir Ponorogo Jualan Nasi Langgi Pakai Alphard, Meja Dagangan Jadi Gunjingan: Standar Hotel
-
Maling di Cirebon Nyangkut di Plafon Saat Akan Kabur, Sempat Panik Hingga Kencing di Celana!
-
Diduga ODGJ Padahal Lulusan ITB, Enuh Nugraha Ternyata Pernah Kerja Jadi Programmer
-
Ikut Flash Sale, Netizen Sukses Beli iPhone 14 Seharga Nasi Bungkus!
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!