BeritaHits.id - The Eminence in Shadow menjadi salah satu anime yang mencuri perhatian belakangan. Tidak hanya Cid karakter utamanya, namun juga para member organisasi Shadow Garden yang membuatnya menarik.
Seperti diketahui, anime The Eminence in Shadow menceritakan sosok Cid Kagenou yang punya kekuatan mengerikan dan berusaha menyembunyikan jati dirinya.
Tokoh utama ini membentuk organisasi yang dinamakan Shadow Garden. Cid Kagenou sendiri yang memilih anggota utama dari para gadis yang diselamatkannya.
Masing-masing anggota Shadow Garden punya kemampuan dan daya tariknya sendiri. Juga punya kemampuan bertarung yang tidak bisa dianggap remeh.
Baca Juga: 10 Karakter Terkuat di Dragon Ball Super, Goku Tidak Masuk
Dirangkum BeritaHits.id, berikut ini rangking kekuatan bertarung anggota Shadow Garden dalam anime The Eminence in Shadow.
8. Gamma
Menjadi salah satu anggota Shadow Garden yang cukup diremehkan, Gamma memang bukan sosok petarung hebat dibanding member lainnya, terlebih sikap cerobohnya.
Meski begitu, sosok Gamma punya keunggulan lain dalam bidang ekonomi dan pemasaran. Karena itu ia menjadi penyandang dana operasional Shadow Garden.
7. Eta
Baca Juga: 16 Rekomendasi Anime Mirip Dr Stone, Banyak Memasukkan unsur Sains
Sama seperti Gamma, Eta juga bukan petarung yang hebat jika dalam hal kemampuan fisik. Sosoknya lebih menjadi peneliti dan pencipta teknologi mematikan.
Berita Terkait
-
Ameku Takao no Suiri Karte: Ketika Logika dan Intuisi Bersatu Membongkar Penyakit Misterius
-
Terinspirasi Satu Sama Lain, Perjalanan Deku dan Bakugo di My Hero Academia
-
Campfire Cooking Season 2 Rilis Trailer Teaser, Tayang Oktober 2025
-
Komentar Horikoshi tentang Kematian Toga My Hero Academia: Keputusan Tepat!
-
5 Karakter Anime Cowok yang Terobsesi dengan Kebersihan, Ada Husbu-mu?
Terpopuler
- Shin Tae-yong: Saya Sudah Sering Katakan, Liga Indonesia Harus...
- Selamat Datang Penyerang Keturunan! 2 Tak Perlu Naturalisasi untuk Bela Timnas Indonesia U-23
- 10 Aplikasi Penghasil Uang Resmi Didukung Pemerintah Bisa Cuan Jutaan Rupiah
- 3 Bek Asing Jago yang Bisa Direkrut PSM Makassar untuk Gantikan Yuran Fernandes
- Alhamdulillah Elkan Baggott Tak Jadi Pergi
Pilihan
-
Tempo Scan Kecipratan Proyek Prabowo, Bakal Bangun 1.000 Dapur Makan Bergizi Gratis Dilahan Miliknya
-
Mobil Listrik BYD Seal Terbakar di Palmerah, BYD Indonesia Lakukan Investigasi
-
6 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaik Mei 2025, Harga cuma Rp 2 Jutaan
-
Pungli ke Pedagang Kaki Lima, Warga Kampung Baru Diciduk Anggota Polsek Pasar Kliwon
-
8 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Terbaik Mei 2025, Terang Meski di Bawah Terik Matahari
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak