BeritaHits.id - Promosi pariwitasa IKN melalui akun resmi X @ikn_id mengundang perhatian publik. Pasalnya akun resmi IKN itu malah melakukan promosi wisata dengan mengguanakan Artificial Intelligent (AI).
Pada unggahanya di Twtter pada Rabu (15/11/2023), akun @ikn_id mengungga berbagai wisata yang bisa dikunjungi di IKN.
"Berikut 9 variasi #DestinasiWisata yang cocok buat kamu berlibur di IKN weekend ini: 1. Tahura Bukit Soeharto, 2. Air Terjun Tembinus, 3. Bukit Bangkirai, 4. Gunung Parung, 5. Goa Tapak Raja, 6. Glamping IKN, 7. Hutan Rintis Wartono Kadri, 8. Mangrove Mentawir, 9. Bukit Batu Dinding," tulis akun tersebut.
Dalam promosi wisata tersebut, akun @ikn_id bukan menggunakan foto asli wisata yang ia 'jual'. Akun @ikn_id malah mengunggah gambaran pariwisata di IKN dengan gambar hasil AI.
"Kenapa harus digenerate pakai AI ya? Kalau yang dibangun Metaverse sih oke-oke aja," komentar founder Drone Emprit di akun X miliknya @ismailfahmi.
Selain Fahmi, banyak warganet yang juga mengomentari promosi wisata IKN tersebut.
"Berlibur ke IKN dengan lokasi seperti itu? mimin @ikn_id imajinasinya dapat ide dari mana ya pakai prompt seadanya begitu," komentar warganet.
"Enak bener ya kerjaannya digaji mahal bukannya dokumentasiin objeknya secara real malah cuma ngandelin DALL-E dan kawan-kawan, dan kayaknya gratisan pula," imbuh warganet lain.
"Kalau pakai AI jadi lebih bagus dari aslinya. Ntar yg datang langsung kecewa ekspektasi tidak sesuai harapan," tulis waranet di kolom komentar.
Baca Juga: Heboh Wisatawan Bagikan Harga 'Ngetok' di Warung Puncak, Kopi Saset Rp 15 ribu
"Mbok aslinya foto kayak gimana," timpal lainnya.hit
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!