BeritaHits.id - Momen Prabowo berdiskusi bersama tokoh agama Kiai Kampung se-Indonesia masih mengundang perhatian. Diskusi itu dilakukan di Kabupaten Malang, Jawa Timur pada Sabtu (18/11/2023).
Pada acara tersebut, momen saat Prabowo diajak salaman oleh seorang kiai mengundang sorotan warganet. Pasalnya Prabowo tampak tak sengaja tidak membalas salaman dari kiai tersebut.
Hal itu tampak dalam video unggahan akun X @narkosun. Pada video tersebut, tampak seorang kiayi maju untuk menyerahkan dokumen resolusi untuk Prabowo.
Usai menerima dokumen Prabowo langsung duduk, padahal kiai tersebut mengulurkan tangannya untuk bersalaman.
"Kiai lo dicuekin, enggak takut kualat pak?" tulis akun X @narkosun.
Video tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
"Cukup dibalas dengan tidak memilihnya, biar dia jadi gelandangan capres selamanya," komentar warganet.
"Calon pemimpin seperti ini kah yang didukung pak? Untuk menghargai Kiai saja udah begitu caranya bagaimana kita yang cuma rakyat biasa," imbuh warganet lain.
"Gitu mau jadi Presiden? Yang gak pas, atau mungikn bikin dia gak senang, gak nyaman dan barangkali menyudutkan dia apa lagi di depan umum langsung esmosi," tambah lainnya.
"Katanya udah berubah, apanya anyg berubah," tulis warganet di kolom komentar.
"Bukan cuek, faktor umur itu, pisik motorik, Sosio emosional, panca indra sudah menurun," timpal lainnya.
Berita Terkait
-
The Economist Kritik Lawatan Prabowo ke Luar Negeri, Istana: Media di Indonesia Jangan Ikut-ikutan
-
Media Asing Kritik Lawatan Prabowo, Istana: The Economist Terperangkap Cara Pandang Barat
-
Adu Kekayaan 8 Presiden Indonesia dari Soekarno hingga Prabowo Subianto, Siapa Paling Tajir?
-
Viral Wapres Beri Bantuan Bansos, Pandji Pragiwaksono Heran Gibran Rakabuming Branding Seorang Diri
-
Ernest Prakasa Kritik Anggaran Makan Bergizi Gratis Rp10 Ribu per Anak: Andai Enggak Dikorup..
Terpopuler
- Elkan Baggott Bongkar Sifat Asli Shin Tae-yong: Dia adalah Pelatih yang...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- Thom Haye: Saya Merasa Sangat Sakit...
- Gagal Dapat Donasi 7 Turunan dari Teh Novi, Agus Salim Ganti Minta Aji Penyiram Air Keras Nafkahi Hidupnya
- Hotman Paris Beri Pandangan untuk Kisruh Donasi Agus Salim, Tegas Tidak Mendukung Pihak Ini
Pilihan
-
Sering Dianggap Sama, Ternyata Ini Perbedaan Jurusan Akuntansi Vs Keuangan
-
Peran Rafael Struick Makin Penting di Klub, Jadi Alasan Tak Dilepas ke Piala AFF 2024?
-
Netizen Soroti Beda Level Bantuan Wapres Gibran vs Ma'ruf Amin: Dulu Tak Pakai...
-
Jejak Sejarah Istana Wakil Presiden: Dulu Rumah Gubernur Jenderal Belanda?
-
Media Asing Kritik Tour Prabowo untuk Mengesankan Trump dan Xi Bertepuk Sebelah Tangan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak