BeritaHits.id - Bekas politikus Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean mengomentari pernyataan Eks Sekretaris Umum FPI, Munarman tentang pergerakan Front Persaudaraan Indonesia sebagai bentuk baru dari FPI serta menyebut visi dan misi FPI masih dalam bingkai NKRI dan Pancasila.
Lewat sebuah cuitan di akun Twitter-nya, Ferdinand Hutahaean menduga bahwa sikap tersebut adalah palsu dan bentuk propaganda.
Bahkan Ferdinand Hutahaean mempertanyakan siapa yang akan percaya dengan pernyataan Munarman tersebut, melihat bagaimana rekam jejak Munarman selama ini.
"Ada yang percaya dengann pernyataan Munarman ini? Bagaimana dia akan menjelaskan rekam jejaknya selama ini?," tulis di akun Twitter miliknya @FerdinandHaean3.
Baca Juga: Pernyataan Jokowi Disemprit Warganet, Tagar #KalselJugaIndonesia Trending
Bagi Ferdinand Hutahaean, tak mungkin FPI tiba-tiba membelokkan visi dan misi mereka selama ini.
Sampai-sampai Ferdinand Hutahaean menyebut perubahan sikap FPI yang disampaikan lewat Munarman penuh kepalsuan, propaganda, dan menunjukkan topeng ketakutan.
"Bagaimana mungkin mereka tiba-tiba membelokkan tujuan perjuangan? Bagi saya, ini palsu, propaganda dan topeng ketakutan," ujarnya.
"Ohhh mau ditangkap polisi," lanjutnya.
Hal itu lantas ditanggapi oleh sejumlah pengikut akun Twitter Ferdinand Hutahaean.
Baca Juga: Tagar #TangkapAhokdanRaffi Menggema, Warganet: Enggak Bersyukur Deh
"Orang yang akan berusaha untuk memperbaiki diri tidak elok kita hambat *Tuhan tidak suka itu," tutur akun @Den_BAGOSEdw.
"Kita diberi akal budi untuk melihat dan menilai siapa yang hendak memperbaiki diri atau pura-pura baik untuk jadi topeng," balas Ferdinand Hutahaean.
"Kita bersyukur kalau ada orang mau bertobat bang, tapi kalau Munarman ini masih sangat meragukan," imbuh akun @jancobisjaheru.
Berita Terkait
-
FPI Tegaskan Tidak Ada Agenda Politik dalam Pertemuan Habib Rizieq dengan Wamenaker Noel
-
Wamenaker Noel Sowan ke Markas FPI, Habib Rizieq Minta Tekan Angka Pengangguran
-
Aplikasi X Sempat Pulih tapi Eror Lagi, Elon Musk Sebut Ada Serangan Siber
-
Viral Ucapan Ultah Anak untuk Kapolda Kalsel Lewat Iklan di X, Berapa Biaya Postingnya?
-
Drama OpenAI vs Elon Musk: Tawaran Akuisisi ChatGPT Ditolak Mentah-mentah!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak