BeritaHits.id - Pada umumnya seseorang akan berbelanja online dalam bentuk barang seperti baju atau aksesori lainnya.
Namun, berbeda dengan pembeli yang satu ini. Dalam sebuah foto yang dibagikan oleh akun Instagram @nenk_update, pembeli tersebut memesan seekor ular king cobra dan dikirimkan lewat ekspedisi.
Parahnya, ular tersebut nyaris membunuh si kurir yang mengantar paket milik pelanggan tersebut.
Berdasarkan unggahan tersebut, ular itu nyaris mematok si kurir lantaran tidak dibungkus dengan baik.
Baca Juga: Kisah Pramugari Lolos dari Maut, Setahun Alami 2 Kali Kecelakaan Pesawat
"King Cobra packing seadanya nyaris bunuh kurir," tulis unggahan tersebut, dikutip Suara.com.
Dalam unggahan selanjutnya, terlihat video yang memperlihatkan seekor ular tengah melata di antara kardus paket milik pelanggan lainnya.
Namun, diketahui pihak kurir dan pelanggan sudah menyelesaikan permasalahannya.
Hal ini langsung menuai sorotan warganet. Mereka merasa kasihan sekaligus heran dengan pihak ekspedisi.
"Kenapa ekspedisi masih nerima padahal packing nggak safety?" tanya akun almira*****.
Baca Juga: Sebut Punya Pacar Cuma Bahagia 2 Hari, Komika Ini Tuai Pro Kontra Publik
"Becanda yang dagang sama yang beli," ujar akun echa****.
Berita Terkait
-
Pesaing Uber, Perusahaan Taksi Online Ini Malah Bangkrut
-
Tertipu Janji Gaji Rp15 Juta: Kisah Pemuda Bekasi Jadi Marketing Judi Online di Kamboja
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Kisah UMKM Shopee Sukses Berkarya Sebelum 30 Angkat Cerita Inspiratif Brand Sandal Lokal Kingman
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak