BeritaHits.id - Sebuah video memperlihatkan sejumlah pemuda yang tengah bermain di tengah-tengah banjir di Kalimantan Selatan beredar di jejaring media sosial.
Video tersebut diunggah oleh akun Tiktok @gusnihtmh. Dalam video tersebut, terlihat seorang pemuda yang berada di sebuah perahu kecil atau sampan.
Dia tampak mengenakan celana hitam dan baju berwarna putih.
Berdasarkan cerita unggahan tersebut, pemuda itu awalnya iseng menaiki sampan untuk bermain-main.
Baca Juga: Ngakak! Iseng Main Perahu saat Banjir, Nasib Dua Pemuda Ini Berujung Apes
Namun, salah seorang temannya melepaskan tali yang mengikat sampan tersebut.
Alhasil, dirinya pun semakin menjauh dari tempat sampan pada awalnya terparkir.
"Awalnya ini orang naik mau gaya-gayaan, tapi temennya iseng ngelepas talinya," tulis keterangan dalam video tersebut.
Selanjutnya, salah satu temannya yang lain berniat untuk menolong pemuda tersebut untuk mendekat.
Terlihat pemuda yang memakai sepatu tersebut menjulurkan tangannya.
Baca Juga: Ribut dengan Pacar, Wanita Ini Kaget Dapat Pesan Lewat M-Banking
Sementara itu, kakinya berpijak pada sebuah tiang kayu. Tak terduga, tiang tersebut malah terjatuh.
Alhasil, pria itu ikut terjatuh dan terjebur ke genangan banjir hingga akhirnya keduanya basah kuyup.
Melihat video tersebut, warganet ngakak sekaligus kasihan.
"Astagfirullah, please lah gue ngelihatnya berulang-ulang tetap aja ngakak," timpal akun ARD.
"Karma dibayar instan," ujar akun Cindy Meiriska.
"Itu kenapa kayunya nggak dikasih temennya buat ditarik bambang," balas akun Antok Saputra.
Berita Terkait
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Vadesta Meminta Doa Restu Untuk Cinta Masa Depan dalam Single Terbaru Anagata
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak