BeritaHits.id - Seorang warganet TikTok mengunggah sebuah video yang memperlihatkan suasana saat azan berkumandang di negara Brunei Darussalam. Warganet tersebut memperlihatkan sebuah arena permainan boling yang mendadak hening dan tenang saat panggilan salat berkumandang.
Video yang diunggah oleh akun TikTok @fayyadhahfadilah itu menyita perhatian warganet dan mendapat beragam tanggapan. Dalam video tersebut diperlihatkan orang-orang yang semula bermain boling segera menghentikan aktivitasnya demi menghormati suara azan.
Masyarakat Brunei yang sedang berada di arena permainan boling tersebut lantas duduk mengambil sikap tenang. Mereka akan tetap seperti itu hingga kumandang azan selesai. Beberapa orang memanfaatkan momen tersebut untuk sekadar minum atau mengecek hp.
"Why I love Brunei," tulis akun tersebut.
Baca Juga: Viral Mahasiswa Protes ke Dosen Gegara Nilai E, Caranya Bikin Publik Geram
"Bila azan berkumandang, semua hormat dan berhenti dulu bermain sementara," lanjutnya.
"Berhenti masa Azan #fyp #fypdongahh #fyp #foryoupage," tulisnya dalam kolom keterangan.
Melihat video tersebut, para warganet lantas memberikan beragam komentar. Mereka mengaku kagum dengan sikap warga Brunei Darussalam yang begitu menghormati azan. Ada juga warganet yang menceritakan pengalaman tentang reaksi masyarakat Brunei saat azan berkumandang.
"Pernah pergi theme parks kat Brunei, bila azan rehat 30 menit, semua permainan dihentikan," tulis warganet dengan akun @lindaabdulra***.
"Subhanallah, salam sehat dari Indonesia," tulis warganet dengan akun @jejakans****.
Baca Juga: Dikasih Black Card Pacar untuk Belanja, Cewek Ini Beli Barang Tak Terduga
"Semoga Indonesia juga seperti negara Brunei," tulis warganet dengan akun @dwipurdianin****.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Berdirinya Persatuan Dukun, Warganet Minta Santet Massal Koruptor
-
Viral, Lelaki Ini Dipecat Gara-gara Kasih Makanan Sisa ke Gelandangan
-
Viral Istri Gerebek Suami Check In di Hotel Bersama Wanita Simpanan
-
Viral Mahasiswa Protes ke Dosen Gegara Nilai E, Caranya Bikin Publik Geram
-
Viral! Hanya Demi Konten, Siswa Sekolah Lakukan Hal Tak Sopan Ini ke Guru
Tag
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak