BeritaHits.id - Seorang warganet memanfaatkan panas dari rice cooker untuk mengeringkan baju yang baru saja dicuci. Aksi warganet itu langsung menjadi sorotan publik.
Penampakan rice cooker berisi baju basah itu diunggah oleh akun Twitter @txtdrstorywa.
"Alhamdulillah kering," tulis si warganet seperti dikutip Suara.com, Senin (8/2/2021).
Dalam foto yang diunggah tersebut terlihat rice cooker dalam keadaan terbuka, di dalamnya terlihat beberapa potong baju yang sudah kering.
Rice cooker tersebut juga terlihat menyala, colokan rice cooker masih tertancap di stop kontak.
Aksi warganet mengeringkan pakaian di rice cooker langsung viral di media sosial.
Beragam komentar kocak dari warganet langsung membanjiri kolom komentar akun tersebut.
Ada pula warganet yang menceritakan pengalaman mereka memanfaatkan panas rice cooker untuk mengeringkan sepatu.
"Kalau kering bunyi cetek enggak?" kata @via_viii.
Baca Juga: Waspada! Aksi Pasukan Ibu-ibu 'Kolombus' Kian Meresahkan Empunya Hajatan
"Mami maafin aku dulu pernah masukin sepatu di mejikommu karena belum kering dan Senin upacara jadi enggak ada pilihan lain," kata @ncaaakk.
"The king of DIY," ujar @alifiuz.
"Sekreatifnya anak kos, ini ide tergila sih," ucap @babiyngepett.
"Biasanya juga ditaroh di belakang kulkas, lah ini mejikom wkwk," ungkap @arumdst.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!