Para warga korban banjir yang pantang menyerah ini lantas bernegosiasi dengan oknum pegawai Dinsos tersebut.
Mereka berniat membawa beras terlebih dahulu karena jarak tempuh menuju Dinsos dari tempat tinggal mereka sangat jauh dan butuh usaha menerjang banjir.
"Kami nego bagaimana kalau misal hari ini juga kami minta cap kelurahan apakah bantuan bisa cair. Kurang lebih dia memastikan bisa," tulis pria tersebut.
"Kemudian kami nego bagaimana kalau berasnya kami bawa sekalian sama petugas untuk mengambil bersama-sama surat yang dicap kelurahan. Beliau bilang tidak bisa, padahal untuk sampai Dinsos kami menerjang banjir yang cukup dalam," lanjutnya.
Baca Juga: Warganet Pamer Burung Dara Goreng, Kisahnya Malah Bikin Publik Tak Tega
Hal lain yang membuat para warga kesal ialah tindakan beberapa oknum yang justru bersantai sambil karaokean di dalam kantor.
Setelah proses negosiasi yang panjang, mereka pun pulang membawa 25 kg beras untuk 4 RT yang terdampak banjir.
"Yang lebih bikin kami emosi, yang di dalam banyak oknum yang santai-santai sambil karaoke. Setelah debat cukup keras akhirnya kami dikasih 25kg untuk 4 RT," tulisnya lagi.
"Paginya kami diminta datang dan membawa surat-surat dari kelurahan. Harapannya 3 RT yang belum kebagian bisa dapat, dan..... hanya dapat 25kg... Yowes lah... Isin jane, tapi apakah kudu seperti ini..mohon infonya ya lur," pungkasnya.
Menanggapi hal itu, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Mereka mengecam aksi oknum pegawai dinsos atas pelayanan yang kurag baik.
Baca Juga: Viral Balita Dianiaya Pacar Sang Ibu, Wajah hingga Tubuh Penuh Lebam
"Nanti disidak dadakan sama pak Ganjar berderai air mata," tulis seorang warganet.
Berita Terkait
-
Mau Salurkan Bansos Pakai Teknologi, Begini Kata Mensos Gus Ipul buat Warga yang Gaptek
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak