BeritaHits.id - Aksi seorang siswi menggombali gurunya viral di media sosial baru-baru ini. Siswi tersebut tanpa malu-malu menyampaikan sebuah pantun cinta untuk seorang bapak guru yang sedang mengajar di depan kelas.
Tindakan tersebut diunggah oleh akun Tiktok @camelmild dan telah diukai oleh lebih dari 700 ribu akun Tiktok. Dalam video tersebut, seorang siswi yang duduk di deretan bangku belakang tiba-tiba berteriak ke arah sang guru.
"Gombalin adik kelas (x), gombalin guru (v)," tulis akun @camelmild dalam videonya.
Ia meneriakkan sebuah pantun gombal yang isinya adalah pernyataan cinta untuk sang guru. Hal tersebut sontak membuat sang guru kaget dan salah tingkah.
Baca Juga: Duh! Kasih Review Jujur, Pembeli Ini Malah Dimaki Penjual Dessert Box
"Ikan hiu pakai kain kafan, I love you Taufan," teriak siswi tersebut.
Dalam unggahannya ia juga menuliskan sebuah keterangan. Ia berharap agar video tersebut tak dilihat oleh istri sang guru.
"semoga gamasuk #berandafyp istirinya #foryoupage #fyp #kangensekolahcheck #fypgakni
Mendengar gombalan tersebut, teman-teman sisiwi tersebut lantas berteriak histeris. Mereka ramai-ramai bertepuk tangan melihat aksi nekat yang dilakukan salah satu teman mereka.
Melihat tingkah para siswi tersebut sang guru hanya bisa tersenyum di depan kelas. Ia terlihat salah tingkah dan sesekali mengipaskan tangannya.
Baca Juga: Ditonton 9 Juta Kali, Video Security Seberangi Sungai Endingnya Tak Terduga
Para warganet yang melihat video ini lantas memberikan beragam komentar. Mereka menyoroti kelas tersebut yang semua muridnya adalah perempuan. Mereka membayangkan bagaimana perasaan bapak guru tersebut ketika digombali dan diteriaki oleh para siswi.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak