BeritaHits.id - Seorang pemuda di Cianjur, Jawa Barat menghebohkan publik dengan aksinya memotong alat kelamin. Ia sempat dirawat di IGD RSUD Sayang Cianjur sebelum akhirnya dibawa pulang dan dirawat di rumah.
Dikutip dari ayobandung.com -- jaringan Suara.com, Humas RSUD Sayang Cianjur, Diana, mengatakan, ia mendapat laporan dari ruang IGD yang menyebut adanya pasien laki-laki dengan luka sayatan di alat kelaminnya.
Namun, akibat dari lukanya itu, pihak RSUD Sayang Cianjur lantas merujuk ke RSHS Kota Bandung. Sayangnya, pihak keluarga menolak untuk membawa pemuda itu ke Bandung.
“Waktu itu kita sempat memberikan penanganan medis, namun karena akibat lukanya itu harus mendapat perawatan khusus, maka ia dirujuki ke RSHS Kota Bandung,” ujar Diana, Kamis (18/2/2021).
Baca Juga: Mirip Orang Sedang Sujud, Penampakan Ayam Goreng Ini Gegerkan Publik
"Saat itu keluarga pasien menolak dibawa ke RSHS, sesuai pertimbangan mereka sendiri," katanya.
Diana menyebutkan, pemuda tersebut berinisial DS dan berasal dari Desa Bunikasih Kecamatan Warungkondang, Kabupaten Cianjur.
Salah satu sepupu DS, Juanedi (29) membenarkan saat ini DS mendapat perawatan di rumahnya.
Hal itu terjadi karena situasi dan kondisi yang tidak memungkinkan. Termasuk pertimbangan soal biaya yang menjadi kendala.
“Kami terpaksa membawa DS dibawa pulang. Salah satunya karena terbentur biaya. Saat ini hanya mengandalkan perawatan dari bidan desa," kata Junaedi, kepada wartawan.
Baca Juga: Heboh! Emak-Emak Jaman Now, Bawa Motor Masuk Tol Jagorawi
Sebelumnya diketahui DS melakukan aklsi nekatnya pada Rabu (17/2/2021). Akibatnya, ia harus mendapatkan perawatan medis di RSUD Sayang, Cianjur.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak