BeritaHits.id - Aksi seorang gadis menceritakan ibunya yang meminum minyak kayu putih viral di kalangan warga dunia maya. Ia mengaku heran dan kaget saat mendapati sang ibu mengonsumsi minyak kayu putih saat merasa tak enak badan.
Dalam video yang diunggah akun Tiktok @mellacarli pada Senin (22/2/2021), gadis tersebut menjelaskan bagaiman sang ibu meminum minyak kayu putih saat merasa tak enak badan.
Gadis tersebut mengaku kaget karena selama ini menganggap jika minyak kayu putih hanya bisa digunakan untuk penggunaan luar saja.
"Ada yang punya emak yang juga make kayu putih kek gini? Stand up please aku bingung KWKWKWKW #xyzbca #foryoupage #fyp #tiktokindonesia #viral," tulis akun @mellacarli.
Baca Juga: Diduga di Pontianak, Pria Menangis Sesenggukan Ketahuan Ibu-ibu Maling Bra
"Guys, aku mau tanya, this is minyak kayu putih kan? Yang digosok di badan kan? ucap Mella.
"Tell me, kenapa kemarin aku lihat mama aku pulang dari kerjaan, ini yang aku lihat yang mamaku lakukan dengan minyak kayu putih," lanjutnya.
Ia lantas memperagakan bagaimana ibunya meminum minyak kayu putih saat merasa tak enak badan. Aksi tersebut membuatnya kaget dan bertanya-tanya.
"Aduh nggak enak badan," ucapnya menirukan sang ibu sambil memperagakan aksi meminum minyak kayu putih.
"Dikonsumsi, dikonsumsi, dikonsumsi. sejak kapan minyak kayu putih dikonsumsi kaya gitu, I'm confused," ucapnya.
Baca Juga: Viral Penampilan Pria Disebut Pesulap Pak Tarno Jalan Kaki Bawa Tas
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka mengaku kaget dengan aksi ibu meminum minyak kayu putih. Ada juga yang menanggapi dengan santai karena menilai minyak kayu putih memang bisa dikonsumsi.
Berita Terkait
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak