BeritaHits.id - Kisah perjuangan seorang wanita yang mengalami kegagalan masuk PTN hingga tujuh kali menjadi motivasi bagi peserta SNMPTN yang tidak lolos.
Meski tidak lolos selama 7 kali saat seleksi masuk PTN, wanita itu akhirnya mendapatkan PTN yang dia impikan.
Ada juga kabar soal kecurigaan Haikal Hassan terkait sidang online Habib Rizieq dengan wacana presiden 3 periode.
Selain dua berita di atas, berikut BeritaHits.id rangkum berita terpopuler lainnya sepanjang Selasa (23/3/2021).
1. 7 Kali Gagal Masuk PTN, Kisah Wanita Ini Bisa Jadi Motivasi Peserta SNMPTN
Pengumuman hasil Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2021 telah diumumkan. Media sosial ramai para peserta yang membagikan hasil yang mereka terima.
Ada yang berhasil maupun yang belum mendapat keberuntungan. Setiap peserta tentu memiliki cita-cita untuk masuk ke PTN impian.
Mereka pun saling memberikan semangat satu sama lain untuk peserta yang gagal lolos SNMPTN 2021.
Salah satunya seperti yang ada dalam video yang tengah beredar di jejaring media sosial.
Baca Juga: Pura-pura Jatuh saat Atraksi, Pemuda Ini Sukses Bikin Warganet Jantungan
Video itu memperlihatkan kisah perjuangan seorang wanita yang mengalami kegagalan masuk PTN hingga tujuh kali.
2. Haikal Hassan Curiga Sidang Online HRS Berkaitan dengan Presiden 3 Periode
Pendakwah Haikal Hassan mempertanyakan soal Habib Rizieq Shihab yang harus melakukan sidang secara virtual. Rizieq Shihab mengikuti sidang untuk sejumlah kasus pelanggaran atas kerumunan yang dilakukannya.
Haikal Hassan juga menanggapi soal perlakuan aparat yang memaksa dan menyakiti Rizieq. Dirinya curiga adanya kejadian ini dapat membuat Rizieq mendekam di penjara selama tiga tahun.
Berita Terkait
-
Pura-pura Jatuh saat Atraksi, Pemuda Ini Sukses Bikin Warganet Jantungan
-
Viral Momen Anak Cewek Gagal Lolos SNMPTN, Nasihat Ortu Bikin Mewek Parah!
-
Gara-gara Digoda, Tentara Ini Lepas Tembak Secara Ngeri
-
Viral Kisah Wanita Dilamar Ayah Sahabat, Warganet: FTV Versi Nyata
-
Kisah Wanita Idap Kista Ovarium Gegara Hobi Makan Seblak hingga Boba
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!