BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan struk belanjaan seseorang viral di media sosial. Struk belanjaan tersebut membuat sang pemilik syok karena total harga yang tertera memperlihatkan angka yang tak wajar.
Dalam sebuah video yang diunggah akun Tiktok @666cleon, Selasa (6/4/2021) diperlihatkan sebuah struk belanja dari swalayan. Pemilik akun Tiktok tersebut mengaku syok karena melihat jumlah yang harus dibayarkan sejumlah 250.000,000.
"Lagi belanja tiba-tiba," tulis pemilik akun Tiktok @666cleon.
"Panik gaes, pinjam uang," lanjutnya.
Baca Juga: Bikin Baper Karena Nikah Tanpa Pelaminan, Pasangan Ini Tuai Pujian
Dalam kolom komentar, salah satu akun Tiktok menjelaskna bahwa mesin kasir swalayan tersebut mengalami sedikit kerusakan sehingga angka yang dikeluarkan menjadi berbeda dari seharusnya.
Angka nol di belakang nominal harga setelah tanda koma seharusnya hanya dua digit saja, namun dalam struk tersebut tertulis tiga digit.
Hal itu jika dilihat secara sekilas seakan-akan memperlihatkan jika total belanjaannya mencapai 250 juta rupiah, padahal hanya 250 ribu rupiah saja.
"Jadi guys, itu sistemnya eror. 0 dibelakang koma harusnya 2 bukan 3. Jadi kelihatannya 250 juta padahal 250 ribu," tulis akun banyakdosa.
Melihat video tersebut, para warganet lantas berkomentar. Beberapa dari mereka menyoroti jumlah yang harus dibayar. Ada juga yang menyoroti kesalahan pada struk tersebut.
Baca Juga: Mantul! Driver Ojol Ini Gunakan Motor Harley, Bikin Warganet Bingung
"Sangat membagongkan, belanja segitu jual rumah dulu," tulis warganet dengan akun Elvira.
"Oh eror, kaget aja rumput laut doang bisa 21 juta, rumput laut mana coba? Beli di laut Atlantis?" tulis warganet dengan akun sanctuartsy.
"Nolnya kebanyakan itu mah," tulis warganet dengan akun Tayo.
"Itu ada komanya, coba lihat baik-baik," tulis warganet lain dengan akun apolycious.
Video selengkapnya dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Apa Itu Tarian Haka? Viral Dibawakan Hana Rawhiti di Parlemen NZ
-
Rekam Jejak Hana Rawhiti, Politisi Muda Curi Perhatian Usai Menari Haka di Parlemen NZ
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Pacari Richelle Skornicki, Aliando Syarif Sempat Mengaku Capek Hidup Sendiri
-
Viral Guru Honorer Belasan Tahun Digaji Rp200 Ribu Kini Lolos Sertifikasi
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Paser: Polda Kaltim Buru Pelaku, JATAM Desak Cabut Izin PT MCM
-
276 Kegiatan Kampanye Tercatat di Kaltim, Reses DPRD Jadi Sorotan Bawaslu
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak