BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi tak terduga seorang mahasiswi di hari wisudanya viral di media sosial. Mahasiswi tersebut berusaha untuk terlihat keren di hadapan teman-teman seangkatan, namun justru berakhir malu.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Tiktok @nadya.aprl13, Sabtu (10/4/2021) tampak mahasiswi tersebut sedang menerima ijazah dari jajaran pejabat kampus di atas panggung wisuda.
Niat ingin memberikan kesan spesial di hari istimewa tersebut, ia lantas melakukan sebuah gerakan menari dengan menggerakkan tangannya.
Sayangnya, aksi yang ia lakukan di hadapan teman seangkatan dan juga para orang tua itu tak berjalan sesuai harapan. Aksi mahasiswi tersebut gagal dan justru mempermaluka dirinya sendiri.
Baca Juga: Serba Gereget, 6 Kendaraan Nyeleneh di Wisuda Drive Thru Ini Bikin Heran
"Ketika pengen kelihatan swag tapi malah jadi malu seangkatan," tulisnya.
Mahasiswi tersebut tampak menahan malu saat ijazah dan topi toganya terjatuh. Ia lantas berlari meninggalkan area depan panggung dan kembali ke tempat duduknya.
Ia pun mengaku kapok melakukan aksi-aksi nyeleneh saat sedang menghadiri acara-acara penting, dan bertekad tak akan mengulaingi lagi.
"Nggak lagi-lagi banyak tingkah pas acara penting lah," tulisnya lagi.
Melihat video tersebut para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka menggambarkan seberapa besar rasa malu yang dirasakan mahasiswi itu.
Baca Juga: Pendeta Beri Kejutan Mengharukan saat Anaknya yang Muslimah Menikah
"Rasa ingin menghilang dari bumi," tulis seorang warganet dengan akun febriani.rina.
"Pengen hilang aja dari bumi," tulis warganet lain dengan akun elkaaachy.
"Kenapa nggak pura-pura pingsan aja," tulis warganet dengan akun zrrnn.
"Meski kebal telinga dan kuatin mental ya mbak, malu kan? tulis warganet lain dengan akun cwk bkn cwk.
"Maaf mbak tapi saya bengek," tulis warganet dengan akun asalsa.
Video selengkapnya dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Pria Ini Bikin Publik Salfok, Netizen: Resto Aman dari Vampir
-
Viral Tak Digubris Polisi, Pria yang Teriak-teriak di Gerbang Polsek Kelapa Gading Ternyata Keluarga Tersangka Narkoba
-
Viral Petugas Keamanan Mirip Marselino Ferdinan, Netizen: Disuruh Cetak Gol Malah Jadi Satpam!
-
Viral PSSI Bikin Poster Pakai AI, Ernest Prakasa Kritik Menohok Erick Thohir
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak