Scroll untuk membaca artikel
Reza Gunadha | Chyntia Sami Bhayangkara
Jum'at, 16 April 2021 | 10:35 WIB
Kode mau nikah pakai tempe goreng super asin (Twitter/food_fess)

"Aku sender menfess ini setahun lalu. Puasa tahun ini aku goreng tempe dengan kadar keasinan normal karena... Mei tahun ini aku menikah!" ungkapnya.

Si warganet itu meminta doa restu dari para warganet lainnya agar prosesi pernikahan yang sebentar lagi akan digelar bisa berjalan lancar.

"Doakan yan teman-teman online yang baik," tuturnya.

Aksi warganet membuat bumbu tempe goreng super asin sebagai kode ingin menikah itu langsung viral di media sosial.

Baca Juga: Kisah Pria Maraton Nikah 4 Kali dan Cerai 3 Kali, Ternyata Ini Alasannya

Banyak warganet tak menyangka tips tersebut ternyata bisa berjalan sukses.

Tak sedikit pula warganet terinspirasi dengan tips tersebut dan ingin mencobanya agar bisa segera menikah.

"Astaga ini tweet yang tahun lalu gue ketawain hahaha selamat sender ikut senang," ujar @vi*******in.

"Aku kalau masak sering kurang asin apa ini pertanda jodohku masih jauh?" ucap @su******er.

"Tahun lalu aku juga komentar kalau berhasil aku mau ikutan nder, tapi qodarullah aku nikah duluan Januari kemarin. Selamat ya," ujar @sh********ih.

Baca Juga: Viral Remaja Balap Liar saat Ngabuburit, Endingnya Terjungkal Masuk Parit

"Apa aku harus masak keasinan dulu hari ini biar tahun depan aku nikah?" ucap @ya*******ya.

Load More