BeritaHits.id - Dewan Pakar PKPI Teddy Gusnaidi menyoroti tingkah laku Aldi Taher, Tengku Zulkarnain dan Arie Untung beberapa waktu belakangan ini.
Aldi Taher kerap kali diperbincangkan lantaran ia mengajak warganet untuk mengaji di sembarang tempat.
Sementara itu, Tengku Zulkarnain dikenal dengan pendapatnya yang ia cuitkan melalui akun Twitter pribadinya.
Teddy Gusnaidi juga menyebut sosok Arie Untung yang baru-baru ini juga menjadi perbincangan warganet lantaran komentarnya.
Baca Juga: Debat Soal Makan di Depan Orang Puasa, Tengku Zul: Azab di Akhirat Kelak
Melihat tingkah laku mereka bertiga, Teddy pun berpendapat bahwa hal yang dilakukan itu merupakan sebuah dark comedy.
Perlu diketahui, dark comedy merupakan salah satu aliran komedi dengan menonjolkan hal-hal tabu.
Hal ini Teddy cuitkan melalui akun Twitter pribadinya @TeddyGusnaidi, Kamis (15/4/2021).
"Menurut gue, yang dilakukan Aldi Taher, Tengku Zulkarnain dan Arie Untung, adalah Dark Comedy genre baru," ujarnya, dikutip Beritahits.id.
Lebih lanjut, Teddy berharap agar mereka bertiga bisa dibuatkan program televisi.
Baca Juga: Bahan Vaksin Nusantara dari Amerika, Teddy PKPI: yang Penting Racikannya
"Semoga ada TV yang mau buatkan program buat mereka bertiga," lanjutnya.
Kontroversi Arie Untung
Beberapa waktu lalu, Arie Untung menanggapi aksi terorisme seorang perempuan muda, ZA, di Markas Besar Kepolisian RI (Mabes Polri) pada Rabu (31/3/2021) lalu.
Dalam cuitannya, suami dari Fenita Arie tersebut heran dengan kamera di Mabes Polri yang secara kebetulan merekam aksi teror tersebut. Arie berpendapat bahwa rekaman tersebut bukan berasal dari CCTV.
“Kameranya bukan CCTV mungkin lagi iseng atau indigo nge-shoot lahan parkir, eh enggak tahunya ada kejadian tak terduga. Kok bisa pas record sebelum baku tembak,” tulis Arie Untung di akun Twitter. Namun cuitan tersebut telah dihapus oleh Arie karena menuai banyak kritikan dan protes dari ribuan netizen.
Ia juga membahas soal dosa riba. Dalam pernyataannya, Arie Untung menyebut alasan Raja Salman membawa tangga sendiri untuk turun dari pesawat adalah untuk menghindari riba.
Berita Terkait
-
Dewi Perssik Muak Dituding Pakai Narkoba: Minum Alkohol dan Merokok Aja Enggak!
-
Viral Detik-detik Dewi Perssik Ditangkap Karena Narkoba, Sang Pedangdut Langsung Klarifikasi
-
Dewi Perssik dan Aldi Taher 'Satu Pelaminan' Lagi di Synchronize Fest 2024
-
Reaksi Aldi Taher Soal Giring dan Bams Ikut Jadi Vokalis TRIAD: Dewa 19 Ada Ello dan Virzha!
-
Ahmad Dhani Pastikan Aldi Taher Jadi Vokalis TRIAD, Konsepnya Seperti Virzha dan Ello di Dewa 19
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak