BeritaHits.id - Sebuah video yang meperlihatkan aski belasan santriwati sedang menggepuk HP mereka masing-masing dengan sebuah batu viral di media sosial. Aksi tersebut lantas menimbulkan perdebatan di kalangan warganet mengenai aturan yang diterapkan dalam pondok pesantren.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @memomedsos, Minggu (18/4/2021) tampak sejumlah santriwati berjilbab putih sedang berjongkok di sebuah halaman.
Di hadapan mereka terlihat HP berjajar tergeletak di tanah, sedangkan tangan mereka masing-masing memegang sebongkah batuh.
Tak lama kemudian, tiap-tiap santriwati memukulkan batu yang mereka pegang ke HP yang ada di hadapan mereka. Suara jeritan dari santriwati lain pun menggema di tempat tersebut saat melihat HP mereka hancur ditangan mereka sendiri.
Baca Juga: Pos Indonesia Gandeng 1.000 Pondok Pesantren Jadi Agen Pos
Terkait penyebab kejadian itu, beberapa warganet menduga karena aturan pondok pesantren yang tidak memperkenankan santri atau santriwatinya membawa HP.
"Akibat membawa HP ke pesantren, video: nanda213," tulis akun @memomedsos.
Meliaht video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka berdebat tentang aturan pondok pesantren terkait santri atau santriwatinya yang membawa HP ke dalam pondok.
"Intinya dah peraturan, misal ada yang kagak setuju tinggal pindah pondok kan beres," tulis warganet dengan akun @dhiyamardhiy***.
"Segitunya banget nerapin kebijakan di Pesantren.. Padahal tinggal disita ajah mah kelar urusan," tulis warganet lain dengan akun @trirahayu9***.
Baca Juga: Pria Bule Gunting Kertas Jadi Wajah Jokowi, Publik: Biar Dikasih Sepeda
"Apa nggak ada cara lain selain dirusakin gitu? Dijual kek, duitnya kan bisa untuk disumbangkan ke masjid atau yang lebih membutuhkan," tulis warganet dengan akun @azr***.
Berita Terkait
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Tilang Elektronik Memang Lucu, Penumpang Bermain HP Kena Getahnya
-
HP Murah Spek Dewa Rilis: Infinix Note 50s Bawa Layar 144 Hz dan Teknologi Aroma
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak