BeritaHits.id - Beredar video seorang pria tampak merutuki nasib buruknya di acara buka bersama (bukber) sekolah.
Maksud hati berharap melewati malam bahagia datang ke acara bukber bersama teman wanitanya, ternyata kekasih teman wanitanya juga ikut.
Kisah itu dibagikan oleh akun TikTok @raymondtopes. Akun itu bercerita, awalnya salah satu temannya datang ke acara bukber berdua bersama teman ceweknya.
Namun, tak lama berselang kekasih si cewek justru datang menyusul ke lokasi acara bukber alumni sekolah.
"Mereka datang bareng berdua ke bukber alumni, tapi enggak lama cowoknya si cewek datang," tulisnya seperti dikutip Beritahits.id, Selasa (4/5/2021).
Tak hanya itu, si cewek dengan kekasihnya itu juga umbar kemesraan mereka di samping si pemuda malang itu.
Si cewek tampak bergelayut mesra di bahu sang kekasih sambil menyantap hidangan bukber.
Hal tersebut semakin membuat si pria murung. Saking kesalnya, ia tak menyentuh sedikitpun hidangan bukber di depannya.
"Dia bete banget. Bolak balik main HP dan makanannya enggak disentuh," ungkapnya.
Baca Juga: Viral Wanita Ngeluh Diberi THR Mantan Suami Cuma Rp 1 Juta, Tuai Hujatan
Akhirnya, teman-teman yang hadir di acara bukber itu sempat menanyakan kondisi si cowok. Namun, si cowok justru berpamitan untuk pulang.
"Dia bete dan coba dijelaskan sama temen yang lain akhirnya dia memutuskan untuk balik," tuturnya.
Pulangnya si cowok itu juga sempat membuat teman-teman lainnya merasa bingung. Bahkan si teman cewek dan kekasihnya juga tampak kebingungan.
"Si cewek dan cowoknya bingung kenapa dia bete," ucapnya.
Momen nyesek cowok yang datang bersama cewek namun pacar si cewek ikut itu langsung viral di media sosial.
Banyak warganet ikut merasakan sesak di dada membayangkan posisi si cowok itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!