BeritaHits.id - Sebuah video yang merekam aksi seorang pria salat di masjid menggunakan bawahan mukena baru-baru ini viral di media sosial.
Bukan tanpa alasan, pria tersebut mengaku terpaksa menggunakan bawahan mukena lantaran masjid tempat dia salat tidak ada sarung.
Rekaman video yang membuat publik langsung ngakak tersebut dibagikan melalui akun TikTok @real_abras.
"Panik banget gak ada sarung. Terus baru Allahuakbar, eh jemaah masjid yang di dalam pada bubaran keluar," ungkapnya seperti dikutip beritahits.id, Selasa (4/5/2021).
Baca Juga: Viral Masak Kue Nastar Jelang Lebaran, Serumah Syok Kompor Mendadak Meledak
Salat di Masjid
Dalam video, terekam seorang pria tengah berusaha mengenakan bawahan mukena meski tampak sedikit kesusahan.
Pria tersebut diduga kuat menggunakan celana pendek sehingga perlu memakai bawahan mukena untuk menutup aurat.
Setelah bawahan mukena selesai dikenakan. Pria itu menuju sudut masjid untuk menunaikan ibadah salat.
Meski sempat tampak malu-malu, pria dengan kaos hitam tersebut akhirnya tetap menunaikan ibadah salat dengan fokus.
Baca Juga: CEK FAKTA: Komnas HAM Boneka Keluarga Cendana dan Lindungi Teroris Papua?
Menjawab berbagai pertanyaan warganet, pria bernama Akbar tersebut mengaku kejadian di masjid tersebut tak habis pikir.
Akbar mengatakan, saat melakukan gerakan sujud salat, bawahan mukena yang ia kenakan rasanya sampai mau meledak.
Tidak hanya itu, dia juga mengaku ada bapak-bapak yang melihatnya dari atas sampai bawah diduga lantaran tidak habis pikir dia salat menggunakan bawahan mukena.
Respons Warganet
"Motifnya anggur bukan sih," komentar salah seorang warganet.
"Mohon maaf lagi makan eh keselek. Ngakak banget astaga," kata warganet lain.
"Woy bengek gak habis pikir," timpal warganet.
"Pernah mau salat di masjid mukena tinggal atasan doang. Gak lama ada mas-mas yang ngasih rok-nya," sahut Cinta.
"Astaga real. Bengek dek. Untung tuh bawahan mukena gak sobek," ujar warganet lain menyambung.
Viral di TikTok dan membuat orang-orang ngakak, klik DI SINI untuk menyaksikan ulah tidak terduga pria salat di masjid itu.
Berita Terkait
-
Abdur Arsyad Senggol Menteri HAM Natalius Pigai Buntut Kasus Penembakan Siswa di Semarang
-
Ini Cewek yang Bilang Satpam Jelek dan Hina Pemotor, Endingnya Diarak Mahasiswa
-
Ancam Driver Ojol Gegara Tak Mau Antar Makanan ke Lantai 3, Curhatan Cewek Ini Viral
-
Viral El Rumi Menolak Serangan Fajar, Gerak-gerik Syifa Hadju Jadi Omongan
-
Video Lawas Jokowi Girang Kenalkan Gibran Viral Lagi, Publik Soroti Sikap Tengilnya: Saat Masih Aktif di Kaskus
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak