BeritaHits.id - Sebuah video ramai beredar di media sosial memperlihatkan pawai kendaraan bermotor pada saat tengah malam.
Diduga, pawai tersebut merupakan aksi Sahur on the Road yang berlokasi di Bekasi.
Dalam video Twitter @txtdrbekasi itu, terlihat sekumpulan kendaraan bermotor berpawai sambil membunyikan klaksonnya.
Selain membunyikan klakson, mereka juga menyalakan asap berwarna-warni dan api flare disepanjang jalan.
Baca Juga: Viral Warga Barbar Berebut Takjil, Warganet Ngeri: Kayak Dikroyok Zombie
Ada pula yang membawa bendera besar dan mengibarkannya.
Aksi pawai sahur on the road ini kemudian mengundang kecaman dari warganet.
"Niatnya bangunin sahur, tapi yang bangun malah amarah warga," @aintpale.
"Dipikir keren apa kaya begitu tan tin tan tin brisik," tambah @tinkeobill.
"Ditunggu berita mati gara-gara tawurannya," timpal warganet yang lain.
Baca Juga: Cerita Istri Pejabat Jadi Sopir Ojol usai Suami Dituduh Korupsi Meninggal
"Kurang kerjaan," tulis warganet.
"Caper banget, bangunin sahur mah di masing masing rt/rw bukan di jalan protokol," pungkas warganet.
Hingga artikel ini dibuat, belum ada informasi lengkap mengenai pawai tersebut. Namun, video viral tersebut dapat disaksikan di sini.
Berita Terkait
-
Viral Bocah Hobi Makan Pakai Sambal, Ogah Makan Kalau Tidak Pedas
-
Viral Warga Barbar Berebut Takjil, Warganet Ngeri: Kayak Dikroyok Zombie
-
Nyesek! Datang Bukber Bareng sama Cewek, Pacar Ceweknya Malah Ngikut
-
Ngenes! Bukber Alumni Malah Jadi Ajang Pamer Anak, 'Ngerusak Mood Banget'
-
Ngakak! Aksi Kocak Bocah Belajar Bahasa Inggris, Ngegas Ke Ibunya
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Olahraga Padel Kena Pajak 10 Persen, Kantor Sri Mulyani Buka Suara
-
Sering Kesetrum Jadi Kemungkinan Alasan Ade Armando Dapat Jatah Komisaris PLN Nusantara Power
-
Sosok Chasandra Thenu, Selebgram Ambon Akui Dirinya Pemeran Video Viral 1,6 Menit
-
Harga Emas Antam Kembali Longsor, Kini Dibanderol Rp 1.907.000/Gram
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!